PENGARUH DIVIDEN DAN LEVERAGETERHADAPPERKIRAAN HARGA SAHAM (Studi pada Perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia Periode2006-2011)

Anessa Musfitria

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan melihat pengaruh deviden dan leverage terhadap perkiraan harga
saham. Sampel yang digunakan adalah perusahaan yang terdaftar di BursaEfek Indonesia
periode 2006-2011 dengan jumlah 61 perusahaan. Model penelitian menggunakan regresiberganda dengan data panel menggunakan metode PLS. Variabel dependen dalam penelitianini adalah harga saham sedangkan variabel independennya adalah dividendan leverage.Berdasarkan hasil analisisdapat ditarik kesimpulan bahwadividenmemiliki pengaruh yangsignifikan terhadap harga saham, sedangkanLeverage tidak berpengaruh terhadap hargasaham.


Abstract

This journal aims to see the effect of dividend and leverage to forecast stock prices. The
sample used is a listed company on the Indonesian Stock Bursa2006-2011 period with thenumber of 61 companies. The research model using multiple regression with panel datausing PLS method. The dependent variable in this study is the stock price while theindependent variable is the dividend and leverage. Based on the results of the calculation canbe concluded that the dividend has a significant effect on stock prices, whileLeverage has noeffect on stock prices.


Keywords:dividen, leverage, saham


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.
Powered by Puskom-UMJ