Edukasi Gizi Anak Prasekolah melalui Permainan Nutricard sebagai Upaya Pencegahan Covid 19 di TPA Al-Hidayah Jakarta Selatan

Walliyana Kusumaningati, Fauza Rizqiya

Abstract


Hingga saat ini sepuluh persen kasus Covid-19 di Indonesia yang terkonfirmasi positif adalah usia anak-anak dan remaja.Jakarta dengan jumlah kasus terbanyak, yaitu sebanyak 845.237 kasus untuk semua umur.Hal ini memerlukan penanganan serius karena Covid-19 berdampak pada kesakitan dan kematian. Edukasi gizi bisa menjadi solusi untuk meningkatkan pengetahuan mengenai gizi agar masyarakat dapat memilih makanan dan minuman yang baik untuk meningkatkan imunitas tubuh mereka yang selanjutnya dapat mencegah diri dari paparan penyakit Covid-19. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan gizi anak-anak untuk meningkatkan imunitas tubuh guna mencegah Covid-19 yang pada akhirnya akan meningkatkan derajat kesehatan di masyarakat. Metode edukasi yang digunakan adalah penyuluhan dengan menggunakan media kartu permainan Nutricard pada siswa di TPA Al-Hidayah Jakarta Selatan. Jumlah sasaran kegiatan ini adalah 40 anak dan untuk evaluasi kegiatan maka dilakukan pre-post test pada seluruh peserta. Berdasarkan hasil pre-post test diketahui bahwa terjadi peningkatan pengetahuan sasaran sebanyak rata-rata 58 poin mengenai jenis-jenis zat gizi, sumbernya dan manfaatnya.


Keywords


anak prasekolah; covid 19; edukasi; gizi seimbang; kartu permainan

Full Text:

PDF

References


Aeni N. Pandemi COVID-19: Dampak Kesehatan, Ekonomi, & Sosial. J Litbang Media Inf Penelitian, Pengemb dan IPTEK [Internet]. 2021 Jun 30;17(1):17–34. Available from: http://ejurnal-litbang.patikab.go.id/index.php/jl/article/view/249

Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Republik Indonesia. Peta Sebaran Covid-19 [Internet]. 2022 [cited 2023 Jan 11]. Available from: https://covid19.go.id/peta-sebaran-covid19

Diskominfotik DKI Jakarta. Data Pemantauan Covid-19 DKI Jakarta [Internet]. 2022 [cited 2023 Jan 11]. Available from: https://corona.jakarta.go.id/id/data-pemantauan

Alagawany M, Attia YA, Farag MR, Elnesr SS, Nagadi SA, Shafi ME, et al. The Strategy of Boosting the Immune System Under the COVID-19 Pandemic. Front Vet Sci. 2020;7:570748.

Menteri Kesehatan Republik Indonesia. Pedoman Gizi Seimbang. 2014.

Sum TA. Pentingnya Pendidikan Kesehatan dan Gizi Bagi Anak Usia Dini. J Smart Paud [Internet]. 2019 Mar 16;2(1):43. Available from: http://ojs.uho.ac.id/index.php/smartpaud/article/view/5919

Yulia Novika Juherman. Edukasi Gizi Seimbang Sejak Dini Pada Anak Prasekolah Sebagai Upaya Pencegahan Masalah Gizi Di Wilayah Puskesmas Baradatu Way Kanan. Jompa Abdi J Pengabdi Masy [Internet]. 2022 Jun 25;1(2):153–8. Available from: https://jurnal.jomparnd.com/index.php/jpabdi/article/view/143

Pritasari, Damayanti D, Lestari NT. Gizi dalam Daur Kehidupan. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2017.

Widaryanti R. Penurunan Masalah Gizi Pada Anak Usia Dini Melalui Edukasi PMT-AS. Din J Pengabdi Kpd Masy [Internet]. 2022 Oct 28;6(5):1168–73. Available from: https://journal.unilak.ac.id/index.php/dinamisia/article/view/10762

Kushargina R, Syafitri AN, Evani A, Fitriyani SL. Whatsapp Bot “Kita Sehati (Kabar, Informasi, Dan Berita Seputar Kesehatan Dan Gizi)”: Media Penyebaran Informasi Gizi Dan Kesehatan Berbasis Teknologi 4.0. J Gizi Prima (Prime Nutr Journal). 2021;6(2):110.

Kushargina R, Kusumaningati W, Yunianto AE. Pengaruh Bentuk, Suhu, dan Lama Penyeduhan Terhadap Sifat Organoleptik dan Aktivitas Antioksidan Teh Herbal Bunga Telang (Clitoria Ternatea L.). Gizi Indones [Internet]. 2022 Apr 11;45(1):11–22. Available from: http://www.persagi.org/ejournal/index.php/Gizi_Indon/article/view/633

Fajzrina LNW, Diana RR. Analisis Dampak Obesitas terhadap Perkembangan Fisik Motorik Anak Usia 5 Tahun. Ceria J Progr Stud Pendidik Anak Usia Dini [Internet]. 2022 Jul 26;11(1):62. Available from: http://jurnal.umt.ac.id/index.php/ceria/article/view/6640

Fitria N, Puspa AR. Edukasi Gizi Seimbang Bagi Orang Tua Anak Usia Dini. J Univ Muhammadiyah Metro. 2021;3:271–8.

Rahmawati ND, Suryaalamsyah II. Edukasi Gizi Anak Usia Dini dengan Metode Belajar dan Bermain. J Abmas Negeri [Internet]. 2022 Jun 30;3(1):31–8. Available from: https://salnesia.id/jagri/article/view/185

Kurnia R. Pendidikan Gizi untuk Anak Usia Dini. Educhild J Pendidik Sos Dan Budaya. 2014;4(2):109–14.

Pratiwi VN, Farhani N. Edukasi Makanan Sehat dan Bergizi pada Balita di Bunda Daycare Surabaya dengan Metode Permainan. Community Dev J [Internet]. 2018 Aug 25;2(1 SE-Articles). Available from: https://journal2.unusa.ac.id/index.php/CDJ/article/view/380

Koesmadi DP, Kusumastuti N, Kusuma WS, Mahesti JA. Pentingnya Kesehatan dan Gizi Anak Usia Dini Bagi Guru dan Orangtua Siswa PAUD. IJCE (Indonesian J Community Engag [Internet]. 2022 Sep 16;3(2):11–5. Available from: http://ejournal.stkipmodernngawi.ac.id/index.php/ijce/article/view/479




DOI: https://doi.org/10.24853/jaras.1.1.1-7

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

 

Lisensi Creative Commons

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional.

Copyright of Jurnal Abdimas Kedokteran dan Kesehatan (JARAS) (e issn: 2986-8246)

Powered by Puskom-UMJ