Edukasi Kesehatan Bagi Lansia untuk Mempersiapkan Masa Tua Nan Bahagia
Abstract
Usia tua dikaitkan dengan berbagai masalah kesehatan. Berbagai faktor, termasuk kesehatan fisik, kesehatan mental, hubungan sosial, dan lingkungan, mempengaruhi kualitas hidup lansia. Kegiatan pengabdian masyarakat FKK UMJ bertujuan untuk membantu lansia menjalani masa tuanya dengan kualitas hidup yang baik dan bahagia. Metode yang digunakan adalah penyuluhan, pemberian leaflet dan banner dengan harapan dapat meningkatkan pemahaman yang lebih baik tentang kesehatan, citra diri yang positif, dan lingkungan yang mendukung.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Fauziyah N, Simamora KH, Ningrum SD, Salamiah. Faktor-faktor Penunjang Kebahagiaan pada Lanjut Usia. Taujihat J Bimbing Konseling Islam. 2020;1(1):23–32.
Rohmah AINR, Purwaningsih, Bariyah K. Kualitas hidup lanjut usia. J Keperawatan. 2012;3(2):120–32.
Cicih L, Agung D. Lansia di era bonus demografi. J Kependud Indones. 2022;17(1):2022.
Izzah N, Kisandrianto, Rahmatullah A, Harianto E, Hermanto A, Addiansyah N, et al. Mencerahkan semesta; refleksi satu abad Muhammadiyah mencerdaskan bangsa. 1st ed. Hasyim F, editor. yogyakarta: litera cahaya bangsa; 2022. 282 p.
Utami RS, Rusilanti R, Artanti GD. Perilaku Hidup Sehat Dan Status Kesehatan Fisik Lansia. JKKP (Jurnal Kesejaht Kel dan Pendidikan). 2014;1(2):60–9.
Andriani L, Sugiharto S. Gambaran tingkat kebahagiaan pada lansia yang tinggal di komunitas. J Keperawatan BSI. 2022;10(2):291–7.
Setiorini A. Kekuatan otot pada lansia. JK Unila. 2021;5(3):69–74.
Darwis I, Fiana DN, Wisnu GNPP, Prameswari NP, Putri AR, Panuluh PD, et al. Hubungan kekuatan otot dengan kualitas hidup pasien lanjut usia di Panti Wredha Natar, Kabupaten Lampung Selatan. J Penyakit Dalam Udayana. 2022;6(1):19–24.
Widyantoro W, Widhiastuti R, Atlantika AP. Hubungan antara demensia dengan Activity of Daily Living (ADL). 2021;5(2).
Istiqomah SN, Imanto M. Hubungan Gangguan Pendengaran dengan Kualitas Hidup Lansia. Majority. 2019;8(2):234–9.
Kartika Amalia, Lubis TT, Lestari IC, Oktaria S. Hubungan Gangguan Penglihatan Dengan Tingkat Kemandirian Lansia Melakukan Activity of Daily Living (Adl) Di Desa Bangun Rejo Dusun Viii Tanjung Morawa. J Kedokt Ibnu Nafis. 2021;10(1):9–16.
Priyanto A, Pramuno P, Rusliyah. Pengaruh Balance Exercise Terhadap Keseimbangan Postural Pada Lanjut Usia. J Ilm ilmu keperawatan. 2019;11(1):19–27.
Pramadita AP, Wati AP, Muhartomo H, Kognitif F, Romberg T. Hubungan Fungsi Kognitif Dengan Gangguan Keseimbangan Postural Pada Lansia. Diponegoro Med J (Jurnal Kedokt Diponegoro). 2019;8(2):626–41.
Karunianingtya AY, Kumaat NA. Resume Penerapan Senam Lansia Dalam Meningkatkan Imunitas. J Kesehat Olahraga. 2021;9(3):131–40.
Sulistiono JID, Malinti E. Frekuensi Asupan Makan Sumber Serat Dan Kejadian Konstipasi Pada Lansia Advent Dan Non-Advent. Klabat J Nurs. 2019;1(2):8.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Buku kesehatan lanjut usia. 2016.
DOI: https://doi.org/10.24853/jaras.2.1.1-5
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexed by:
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional.
Copyright of Jurnal Abdimas Kedokteran dan Kesehatan (JARAS) (e issn: 2986-8246)