PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA PERUSAHAAN PANGAN DI INDONESIA

Nova Maria Angelia Sianipar, Wijaya Triwacananingrum

Abstract


Tujuan Penelitian : Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hal penting mengenai Corporate Social Responsibility.

 

Desain/metode/pendekatan : Pada penelitian ini terdapat faktor-faktor pendukung guna untuk membantu peneliti agar dapat menedalami bagaimana Corporate Social Responsibility mendapatkan pengaruh dari variabel dan beberapa faktor lainnya serta dengan melakukan uji coba yang ada. Selain itu, penelitian ini juga menggunakan variabel pendukung yang penting, seperti variabel Independen yang digunakan dalam meneliti penelitian ini adalah: Profitabilitas dan Leverage. Selain itu, terdapat beberapa variabel Control yang digunakan peneliti untuk mendukung penelitian ini adalah Size, PBV, Sales Growth dan juga Current Ratio. Penelitian ini menggunakan perusahaan pangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2018 – 2021. Penelitian ini ditulis untuk mengetahui apakah ada pengaruh yang dari keuntungan dan kewajiban (hutang) terhadap Corporate Social Responsibilit.

 

Hasil Penelitian : Melalui penelitian ini, hasil yang dimiliki adalah (1) Profitabilitas tidak berpengaruh terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility dan (2) Leverage berpengaruh terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility.


Full Text:

PDF

References


Arita, E., & Mukhtar, R. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Leverage dan Likuiditas Terhadap Corporate Social Responsibility (CSR) Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di BEI Periode 2014 – 2018. MENARA Ilmu, XIII(10), 13–21.

Atmojo, F. W., & Willy, Y. S. (2020). Pengaruh, Profitabilitas, Leverage dan Ukuran Perusahaan terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2015 - 2018. Applied Microbiology and Biotechnology, 2507(1), 1–9. https://doi.org/10.1016/j.solener.2019.02.027%0Ahttps://www.golder.com/insights/block-caving-a-viable-alternative/%0A???

Citra Hardianti, D., & Anwar. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Dan Leverage. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage Dan Profitabilitas Terhadap Corporate Social Responsibility, 8(September), 1–17.

Dewi, P. A. C., & Sedana, I. B. P. (2019). Corporate Social Responsibility & Ethics Corporate Social Responsibility & Ethics. Encyclopedia of the UN Sustainable Development Goals, 06(03), 1–103. http://www.scirp.org/journal/doi.aspx?DOI=10.4236/ib.2014.63013

Karnadi, A. (2022). Industri Mamin Tumbuh 2,54% pada 2021. DataIndonesia.Id. https://dataindonesia.id/sektor-riil/detail/industri-mamin-tumbuh-254-pada-2021

Marulitua, AK., MBA., CPA., CA., S. (2021). Pengaruh Likuiditas Dan Leverage Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2015-2019. Jurnal Akuntansi Dan Bisnis Krisnadwipayana, 8(2), 1–10. https://doi.org/10.35137/jabk.v8i2.544

Wendy, T., & Harnida, M. (2020). PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR). Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 21(1), 15–24.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.
Powered by Puskom-UMJ