ANALISIS KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PENINGKATAN BOR SELAMA PANDEMI DIRAWAT INAP NON-COVID RSIJ CEMPAKA PUTIH

Misniati Misniati

Abstract


Latar Belakang: Nilai Bed Occupancy Rate (BOR) sangat penting dalam menilai sebuah Kualitas pelayanan rumah sakit. Peningkatan kualitas pelayanan penting dalam organisasi layanan kesehatan karena dapat menjadikan mutu pelayanan kesehatan menjadi efisien. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan kualitas pelayanan kesehatan terhadap peningkatan BOR. Tujuan: Untuk menganalisis pengaruh kualitas layanan terhadap peningkatan BOR di Rumah Sakit Islam Jakarta Cempaka Putih selama masa pandemik COVID 19 tahun 2021. Metode: Metode penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan studi kuantitatif dengan desain penelitian cross sectional atau potong lintang. Hasil: Nilai BOR di berhubungan dengan variable Tangible (p=0,000 < 0.05 r=0,614), Relibiality (p=0,000 < 0.05  r=0,586), Responsiveness (p=0,000 < 0.05, r=0,509), Assurance (p=0,000 < 0.05, r=0,472), Empaty (p=0,000 < 0.05  r=0,504). Kesimpulan: Hasil Penelitian menunjukan bahwa kualitas pelayanan yang terdiri dari Reliability, Assurance, Tangible, Empathy dan Responsiveness memiliki hubungan dengan  nilai Bed Occupancy Rate (BOR) Non -Covid dengan p value < 0,05.


Keywords


Kualitas pelayanan; Bed Occupancy Rate; Kepuasan Pasien

Full Text:

PDF

References


Azwar, A. 2010. Pengantar Administrasi Kesehatan. Tangerang: Binarupa Aksara.

Benson Nababan. 2012. Analisis Hubungan Pelayanan Kesehatan dengan Bed Occupancy Rate (BOR) di RSUD Sukamara Kalimantan Tengah. TAPM Program Pascasarjana Universitas Terbuka Jakarta Tahun 2012

Budiman . 2010. Ilmu Kesehatan Masyarakat . Jakarta: EGC

Depkes RI. 2009. Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta: Depkes RI.

Depkes RI. 2009. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 Tentang Kesehatan. Jakarta: Depkes RI.

Depkes RI. 2009. Undang-Undang Nomor 44 tahun 2009 Tentang Rumah Sakit. Jakarta: Depkes RI.

Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 340/ MENKES/ PER/ III/ 2010 Rumah sakit.

Kementerian Kesehatan RI. 2020. Panduan Teknis Pelayanan Rumah Sakit:Pada Masa Adaptasi Kebiasaan Baru. Jakarta: UNICEF.

Muninjaya. 2011. Manajemen Mutu Pelayanan Kesehatan. Jakarta: EGC.

Nirmayasri Datuan, Darmawansyahdan Anwar Daud. 2018. Pengaruh Kualitas Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Peserta Bpjs Di Rumah Sakit Umum Daerah Haji Makassar. JKMM, Agustus 2018, Vol. 3 No. 1 : 291-300 ISSN 2599-1167

Prima Soultoni Akbar. Pengaruh kualitas pelayanan kesehatan Terhadap peningkatan bed occupancy rate Di rumah sakit umum kaliwates, jember. Program Studi D3 Rekam Medik dan Informasi Kesehatan Universitas Duta Bangsa Surakarta Tahun 2019. Prosiding Call For Paper SMIKNAS: ISBN 978-602-6363-78-7

Profil Rumah Sakit Islam Jakarta Cempaka Putih

Peratuan Pemerintah No. 17, 2010. Tentang pembagian pendidikan rendah dan tinngi. Jakarta: Peraturan Pemerintah.

Reyza PZ (2019). Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap Umum Pada Rumah Sakit Daerah Madani Provinsi Sulawesi Tengah. Jurnal Katalogis, Volume 5 Nomor 9, September 2017. ISSN: 2302-2019

Riska A (2021) Hubungan Mutu Pelayanan Keperawatan Dengan Kepuasan Pasien Rawat Inap Di Rumah Sakit : Literature Review. Naskah Publikasi. (Akses 23 April 2021. 14:48 WIB)

Ratnaninsih,E.2013. Akses layanan kesehatan. Jakarta; Radja Grafindopersada

Soekidjo Notoatmodjo (2012). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Sulaeman, E. S. 2011. Manajemen Kesehatan. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Sugiyono (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: ALPABETA.

Tjiptono F dan sunyoto. 2012. Manajemen Kualitas. Yogyakarta: Andi

Widiyanto, Rossalina Adi dan Wijayanti (2020). Analisis Faktor Penyebab Rendahnya Bed Occupancy Rate (BOR) Di Rumah Sakit Mitra Medika Kabupaten Bondowoso. J-REMI: Jurnal Rekam Medik Dan Informasi Kesehatan E-ISSN: 2721-866X Vol. 1 No. 4, September 2020.




DOI: https://doi.org/10.24853/mphj.v2i1.10255

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


MPHJ: Muhammadiyah Public Health Journal

E-ISSN: 2723-4266

----------------------------------------------------------------------------

Diterbitkan oleh

Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Jl. KH. Ahmad Dahlan, Cireundeu, Ciputat

Tangerang Selatan, 15419, 
Email:jurnal.mphj@umj.ac.id

----------------------------------------------------------------------------

 


Pengunjung Kami
Powered by Puskom-UMJ