KEMBALINYA WARISAN ROHANIAH KAUM WANITA DALAM DUA NASKAH PEMENANG DRAMA TAHUN 1958: SASTRA BANDINGAN

Ponco Dwi Putra, Novi Diah Haryanti

Abstract


Tahun 1958, kedua naskah Malam Jahanam karya Motinggo Busye dan Bung Besar karya Misbach Yusa Biran meraih penghargaan sebagai naskah drama terbaik. Pada kedua naskah tersebut penulis merasa terdapat kesamaan motif dalam cerita, yakni pada tokoh wanita yang digambarkan oleh Paijah (dalam Malam Jahanam) dan Sri (dalam Bung Besar). Kesadaran ini mengingatkan penulis akan ulasan “The Spritiual Heritage Of Woman” by Dr Ursula King, University of Leeds, United Kingdom dalam majalah Ilmu dan Budaya. Oleh karenanya, tujuan penelitian ini untuk menyelisik gambaran kesadaran wanita dalam dua naskah drama tersebut. Penulis menggunakan pendekatan psikologi sastra dengan menggunakan metode analis teks. Maka temuan yang didapatkan adalah kedua naskah tersebut memiliki latar yang berbeda, yakni Malam Jahanam sebagai warga kumuh pesisir pantai, dan Bung Besar sebagai elit politik. Kendati demikian, meski berbeda latar dengan permasalahannya, namun keduanya menyadarkan penulis akan semangat warisan wanita yang telah di paparkan Dr. Ursula King

Full Text:

PDF

References


Alisjahbana, S.T, dkk. 1986. Majalah

Bulanan Ilmu dan Budaya tahun VIII

No. 4/Januari 1986. Jakarta: Dian

Rakyat. 1986. Pada Fragment The

Spiritual Heritage Of Women by

Ursula King.

Biran, M.J. 1957. Bung Besar. Jakarta:

Budaya.

Boesje, M. 1995. Malam Jahanam. Jakarta:

Pustaka Jaya.

Damono, S.D. 1983. Pegangan Penelitian

Sastra Bandingan. Jakarta: Pusat

Bahasa Depdiknas

___________. 2011. Metodologi Penelitian

Sastra Bandingan. Jakarta: Buku Pop.

Hadi W.M, A. 2013. Jurnal Kritik Teori &

Kajian Sastra no.4 tahun 2013. Jakarta:

Komodo Books. 2013. Pada Fragment

Dewa Ruci Yasadipura I : Keterjalinan

Suluk Jawa dengan Teks Sufi Melayu

dan Persia.

Mahayan S, M. 2013. Jurnal Kritik Teori &

Kajian Sastra no.4 tahun 2013. Jakarta:

Komodo Books. 2013. Pada Fragment

Pantun sebagai Potret Sosial Budaya

Tempatan: Perbandingan Pantun

Melayu, Jawa, Madura dan Betawi.

Sarjono, A.R. 2013. Sastra Bandingan

sebagai Tantangan Dalam Jurnal

Kritik: Teori & Kajian Sastra. Depok:

Komodo Books.

Teeuw, A. 1983. Sastra dan Ilmu Sastra,

Pengantar Ilmu Sastra. Jakarta:

Pustaka Jaya.

Wellek and Warren. 1989. Teori

Kesusastraan. Jakarta: Gramedia.

Wiyatmi. 2011. Psikologi Sastra Teori dan

Aplikasinya. Yogyakarta: Kanwa

Publisher


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Powered by Puskom-UMJ