TINDAK TUTUR PERLOKUSI PADA PODCAST HARDIKNAS 2021 PRESIDEN JOKOWI DAN MENTERI NADIEM

Authors

  • Safira Rizky Annisa Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Ervina Rahmawati Universitas Muhammadiyah Jakarta

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami bentuk tindak tutur perlokusi dalam sebuah tayangan podcast pada Channel Youtube Sekretariat Presiden yang membahas mengenai Hardiknas 2021 dengan pembicara Presiden Jokowi dan Menteri Nadiem. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan menganalisis isi berdasarkan informasi terkait tuturan dan dirumuskan berdasarkan kajian teori yang digunakan. Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu tindak tutur perlokusi yang terdapat dalam dialog pada Podcast Hardiknas 2021. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu simak dan catat. Dalam penelitian ini diperoleh beberapa bentuk perlokusi berupa yang menyatakan berspekula.

References

Annisa Hilda, Faradilla & Yeni, E.

Analisis Tindak Tutur Pada

be (Doctoral

Dissertation, Universitas Bina

Darma).

Lailika, A. S., & Utomo, A. P. Y. 2020.

Analisis Tindak Tutur Representatif

Dalam Podcast Deddy Corbuzier

Dengan Nadiem Makarim-Kuliah

Tidak Penting?. Bahtera Indonesia;

Jurnal Penelitian Bahasa Dan Sastra

Indonesia.

Yuliantoro, Agus. 2020. Analisis Pragmatik.

Yogyakarta: UNWIDHA Press

Youtube (https://youtu.be/36Q3-BQIi4A)

Downloads

Issue

Section

Articles