Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) terhadap Pemahaman Konsep Matematika Materi Satuan Waktu pada Siswa Kelas 3 SDN Benda Baru 03

Naila Khalisa Putri Prasetio, Linda Astriani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) terhadap pemahaman konsep matematika materi satuan waktu pada siswa kelas 3 SDN Benda Baru 03. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif (kuasi eksperimen) dengan Randomized Control Group  Only  Design melalui desain pretest  dan posttest. Sampel penelitian terdiri dari kelompok eksperimen dan kelompok kontrol sebanyak 46 siswa yang terdapat di kelas 3 SDN Benda Baru 03. Instrumen yang digunakan adalah tes pemahaman konsep matematika yang diberikan sebelum dan sesudah penerapan model Problem Based Learning. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan dalam pemahaman konsep matematika materi satuan waktu setelah penerapan model pembelajaran Problem Based Learning. Peningkatan ini ditunjukkan oleh nilai rata-rata posttest yang lebih tinggi dibandingkan dengan nilai rata-rata pretest. Dengan demikian, model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) terbukti efektif dalam meningkatkan pemahaman konsep matematika pada siswa kelas 3 SDN Benda Baru 03.


Full Text:

PDF

References


Ansari, Bansu I. 2016. Komunikasi Matematik, Strategi Berpikir Dan Manajemen Belajar: Konsep Dan Aplikasi. Banda Aceh: PeNA.

Asnila, Z., Nurrahmawati, & Deswita, H. (2016). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning ( PBL ) Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas X SMAN 3 Tambusai. Jurnal Pendidikan Matematika, 2(2), 1–3. Available at : https://doi.org/10.22460/collase.v2i3.3154

Barmby, Patrick, David Bolden, and Lynn Thompson. 2014. 53 Journal of Chemical Information and Modeling Understanding and Enriching Problem Solving in Primary Mathematics. Northwich: Critical Publishing Ltd.

Churchill, Daniel. 2017. Digital Resources for Learning. Singapore: Springer Nature Singapore Pte Ltd.

Fichte, J G. 2015. Lectures on the Theory of Ethics (1812). New York: State University of New York Press.

Fitaloka, R. D., Netriwati, N., & Fadila, A. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Dengan Pendekatan Metakognitif Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Dan Pemahaman Konsep Matematis. Hipotenusa Journal of Research Mathematics Education (HJRME), 5(2), 19–34. Available at : https://doi.org/10.36269/hjrme.v5i2.847

Hannah, John, Sepideh Stewart, and Michael Thomas. 2016. ―Developing Conceptual Understanding and Definitional Clarity in Linear Algebra through the Three Worlds of Mathematical Thinking.‖ Teaching Mathematics and its Applications. Vol 35(4), pp: 1–20. Available at: https://doi.org/10.1093/teamat/hrw001

Ibnu, Badar Al-Tabany Trianto. 2015. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif, Progresif, dan Kontekstual. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.

M Taufik amir. (2015). inovasi pendidikan melalui problem based learning. jakarta: prenadamedia group.

NCTM. 2014. Principles to Actions: Ensuring Mathematical Success for All. Reston, VA: National Council of Teachers of Mathematics.

Permana, E. P. 2016. “Penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Numbered Heads Together (NHT) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar dan Berpikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran IPS SD”. Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara. Volume 1. Nomor 2. Available at: https://doi.org/10.29407/jpdn.v1i2.210

Putrayasa, I M. dkk. 2014. “Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa”. Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan PGSD. Volume 2. Nomor 1. Available at: https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v2i1.3087

Rasila, Antti, Jarmo Malinen, and Hannu Tiitu. 2015. ―On Automatic Assessment and Conceptual Understanding.‖ Teaching Mathematics and its Application. Vol 34(3), pp: 149–59. Available at: http://dx.doi.org/10.1093/teamat/hrv013

Siregar, purwanto dan seri. (2016). pengaruh model pembelajaran problem based learning (pbl) terhadap belajar siswa pada materi pokok suhu dan kalor di kelas x semester ii sma negeri 11 medan t.p 2014/2015. jurnal ikatan alumni fisika universitas negeri malang, vol.2(no.1), h.26. Diakses dari: http://journal.unimed.ac.id

Sumarmo, U. (2014, September). Asesmen soft skill dan hard skill matematik siswa dalam kurikulum 2013. In Seminar Pendidikan Matematika Di Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Batusangkar (Vol. 564, pp. 1-73).

Sunawan, Dwistia, Halen., Kurniawan, Kusnarto., Hartati, Sri., and Sofyan, Afriyadi., 2017. “Classroom Engagement and Mathematics Achievement of Senior and Junior High School Students.” Atlantis Press 158 (Ictte): 929–35 Available at : https://doi.org/10.2991/ictte-17.2017.26

Susanto, Ahmad. 2014. Teori Belajar Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.

Vendiagrys, L. Dkk. 2015. “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Soal Setipe TIMSS berdasarkan Gaya Kognitif Siswa pada Pembelajaran Model Problem Based Learning”. Journal Of Mathematics Education Research. Volume 4. Nomor 1. Diakses dari: http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/ujmer

Werimon, S. dkk. 2017. “Pengaruh Model Pembelajaran STAD Dipadu Media Pembelajaran Komik Materi Sistem Pencernaan Manusia terhadap Hasil Belajar Siswa”. Jurnal Eksakta Pendidikan. Volume 1. Nomor 2. Available at: http://dx.doi.org/10.24036/jep.v1i2.52


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Redaksi Prosiding SEMNASFIP

Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jalan K.H. Ahmad Dahlan, Cirendeu, Ciputat, Tangerang Selatan, Provinsi Banten
Telepon: 021 7442028    Email: fip@umj.ac.id

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

 

       

 

Powered by Puskom-UMJ