KEPRIBADIAN TOKOH UTAMA DALAM NOVEL FURINKAZAN KARYA YASUSHI INOUE: KAJIAN PSIKOANALISIS

Rina Sukmara, Ayu Putri Seruni

Abstract


Teori kepribadian (id, ego dan superego), inilah yang terdapat pada karakter utama dalam sebuah novel. Pengarang membentuk karakter utama, menyampaikan pemikiran keinginan tokoh tersebut, melihat realita yang diciptakan pengarang dan sistem moral yang berlaku pada wilayah yang ada pada latar belakang novel itu. Furinkazan karya Yasashi Inoue menceritakan Samurai yang mengejar mimpinya, dalam cerita ini peneliti ingin mengetahui kepribadian tokoh utama (id, ego dan superego). Hasil penelitian ini id, ego dan superego berkaitan mempengaruhi pikiran dan tindakan dari tokoh utama. Dorongan id yang membuatnya ingin mencari kebahagiannya untuk mewujudkan impiannya menjadi samurai. Ego adalah pengalaman yang dialami Kansuke untuk mencapai id-nya. Bagaimana ia harus mewujudkan id-nya dan melihat strategi perang untuk mencapai kemenangan. Superego di novel ini lebih pada budaya bushido (samurai) dan peraturan yang berlaku di zaman Sengoku Jidai. Superego juga mempengaruhi id dan ego Kansuke dalam mengambil tindakan.

Full Text:

PDF

References


Carter, David. 2006. Literary Theory. Harpenden: Pocket Essentials.

Emzir dan Saifur Rohman. 2015. Teori dan Pengajaran Sastra. Depok: Raja Grafindo Persada.

Inoue, Yasashi. 2010. Furinkazan. Jepang: KanshaBooks.

Minderop, Albertine. 2010. Psikologi Sastra: Karya sastra, Metode, Teori dan Contoh Kasus. Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Siswantoro. 2005. Metode Penelitian Sastra: Analisis Psikologis, Surakarta: Muhammadiyah University Press.

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Wellek, Rene. 1990. Teori Kesusastraan. Jakarta : PT Gramedia.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Indexed By:

  gs   

Powered by Puskom-UMJ