Analisis Daya Saing Kakao Olahan Indonesia di Negara Tujuan Utama Dunia

Lola Rahmadona, Dahlia Nauly, Dessy Iriani Putri

Abstract


Pemerintah Indonesia mengeluarkan Peraturan Menteri Keuangan mengenai Bea Keluar ekspor biji kakao untuk meningkatkan ketersediaan bahan baku industri pengolahan kakao dalam negeri. Penerapan kebijakan ini diharapkan dapat meningkatkan produksi industri pengolahan kakao. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis daya saing ekspor kakao olahan Indonesia dan spesialisasi perdagangan Indonesia dalam ekspor atau impor kakao olahan di negara tujuan utama dunia. Ruang lingkup penelitian ini meliputi kakao olahan dengan kode HS 1803 (cocoa paste), HS 1804 (cocoa butter), dan HS 1805 (cocoa powder). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Revealed Comparative Advantage (RCA) dan Indeks Spesialisasi Perdagangan (ISP). Hasil perhitungan RCA menunjukan bahwa kakao olahan Indonesia memiliki keunggulan komparatif dengan nilai RCA seluruhnya lebih besar dari 1. Penelitian ini menunjukkan bahwa kakao olahan Indonesia memiliki daya saing yang tinggi. Posisi perdagangan cocoa paste, cocoa butter dan cocoa powder berada pada tahap kematangan di Amerika Serikat, China, Brazil, dan German), produk cocoa paste dan cocoa butter pada tahap pertumbuhan di Malaysia serta produk cocoa powder pada tahap substitusi impor di Malaysia.


Keywords


Kakao, kakao olahan, keunggulan komparatif, spesialisasi perdagangan

Full Text:

PDF

References


Abdoellah, S. (2021). Analisis Kinerja dan Prospek Komoditas Kakao. RADAR Analisis Dan Opini Perkebunan, 2(1), 2–7.

Amalina, A. A. F., Novianti, T., & Asmara, A. (2018). Analisis kinerja perdagangan ke negara potensian benua afrika. J. Ekonomi Dan Kebijakan Pembangunan, 7(1), 43–59.

Benesova, I., Maitah, M., Smutka, L., Tomsik, K., & Ishchukova, N. (2017). Perspectives of the Russian Agricultural Exports in terms of Comparative Advantage. Agricultural Economics (Czech Republic), 63(7), 318–330.

Direktorat Jenderal Perkebunan. (2010). Pemerintah Mengenakan Bea Keluar (BK) Terhadap Ekspor Biji Kakao. http://ditjenbun.pertanian.go.id/

Frija, A., Dhehibi, B., Salah, M. Ben, & Aw-Hassan, A. (2017). Competitive Advantage of GCC Date Palm Sector in the International Market: Market Shares, Revealed Comparative Advantages, and Trade Balance Indexes. International Journal of Marketing Studies, 9(6), 1–13.

Granabetter, D. (2016). Revealed Comparative Advantage Index: an Analysis of Export Trade in the Austrian District of Burgenland. Review of Innovation and Competitiveness, 2(2), 97–114.

Haifan, M. (2015). Dampak kebijakan bea keluar terhadap kinerja industri pengolahan kakao. Jurnal Iptek, 1(1), 1–6.

Hanafi, Ridwan, U., & Tinaprilla, N. (2017). Daya Saing Komoditas Kakao Indonesia di Perdagangan Internasional. Jurnal Forum Agribisnis, 7(1), 1–20.

Hasibuan, A. ., Nurmalina, R., & Wahyudi, A. (2012). Analisis Kinerja dan Daya Saing Perdagangan Biji Kakao dan Produk Kakao Olahan Indonesia di Pasar Internasional. Buletin RISTI, 3(1), 57–70.

Hermawan, R. (2019). Analisis pengaruh kebijakan bea keluar biji kakao, impor biji kakao, ekspor biji kakao dan harga cocoa butter terhadap ekspor cocoa butter. Indonesian Treasury Review: Jurnal Perbendaharaan, Keuangan Negara Dan Kebijakan Publik, 4(3), 233–242.

International Cocoa Organization. (2020). ICCO Quarterly Bulletin of Cocoa Statistics. 46(3), Cocoa year 2019/2020. https://www.icco.org/

International Cocoa Organization. (2021). ICCO Quarterly Bulletin of Cocoa Statistics, Cocoa year 2020/2021. https://www.icco.org/

International Trade Centre. (2019). International Trade in Goods - Export 2001-2019. https://www.trademap.org/

Kementerian Perindustrian. (2021). Gambaran Sekilas Industri Kakao. Pusat Data dan Sistem Informasi Pertanian.

Maulana, A., & Fitri, K. (2017). Analisis Ekspor Kakao Olahan Indonesia ke Sembilan Negara Tujuan Tahun 2000-2014. Jurnal Ekonomi Dan Pembangunan Indonesia, 17(2), 103–117.

Nauly, D., Daris, E., & Nuhung, I. A. (2014). Daya Saing Ekspor Kakao Olahan Indonesia. Jurnal Agribisnis, 8(1), 15–28.

Pratama, A. P., & Darwanto, D. H. (2019). The competitiveness of Indonesian cloves commodity in international market. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 346(1), 39–54.

Rohmah, Y. (2019). Outlook Komoditas Perkebunan Kakao. Pusat Data dan Sistem Informasi Pertanian Kementerian Pertanian.

Suryana, A. T., Fariyanti, A., & Rifin, A. (2014). Analisis perdagangan kakao indonesia di pasar internasional. J. Tanaman Industri Dan Penyegar, 1(1), 29–40.

Wahyudi T, & Rahardjo, P. (2013). Panduan Lengkap Kakao : Manajemen Agribisnis dari Hulu Hingga Hilir (Sejarah dan Prospek). Penebar Swadaya.

Yudyanto, H., & Fithra, F. H. (2017). Analysisi of the Imposisition OF Export Tax on Indonesian Cocoa Beans: Impact on the Processed Cocoa Export Indonesia and Malaysia. International Journal of Economics and Financial Issues, 7(5), 552–560.




DOI: https://doi.org/10.24853/jat.8.1.39-46

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Powered by Puskom-UMJ