TEGANGAN REGANGAN PADA DINDING GESER BERBASIS FINITE ELEMENT

Resti Nur Arini, Muhammad Fajri Nur Iman, Dwi Ariyani, Fadli Kurnia

Abstract


Gempa bumi memiliki efek primer seperti kerusakan pada struktur bangunan, salah satu cara yang dapat dilakukan untuk memperkuat struktur bangunan dari gedung bertingkat dengan menambahkan pengaku pada struktur. Untuk mempertahankan mekanisme penahan lateral, sistem dinding geser maupun sambungan balok harus cukup kuat ketika beban terjadi. Dengan adanya beban yang bekerja maka akan terjadi tegangan dan regangan pada sebuah dinding geser. Dalam melakukan analisa tegangan-regangan dinding geser dilakukan dua model dinding geser yaitu free standing shear wall dan couple shear wall dengan menggunakan pemodelan finite element. Dalam pemodelan tersebut akan memasukan beban vertical dan beban lateral. Dari hasil pemodelan yang telah dilakukan diperoleh nilai tegangan dan regangan couple shear wall lebih besar dibandingkan free standing shear wall yaitu untuk tegangan 16680 kN/m2 dan untuk regangan 9,8x105. Sehingga dapat disimpulkan dari hubungan tegangan regangan bahwa couple shear wall lebih bersifat daktail dibandingkan dengan free standing shear wall.


Keywords


tegangan, regangan, dinding geser, finite element

Full Text:

PDF

References


H. M. Machmud and I. T. L. (2010). "Sebaran Gempa Bumi Merusak Di Bengkulu dan Lampung Barat Periode Tahun 1900-2010,"

N. Rizkiani. (2019)."Analisis Tegangan Regangan Pada Kolom Menggunakan Software Abaqus Cae V6.14 Pada Struktur Banguna Hotel Ibis," p. lib.unnes.ac.id/36236

V. R. Harne. (2014). "Comparative Study of Strength of RC Shear Wall at Different Location on Multi-storied Residential Building," International Journal of Civil Engineering Research, pp. 391-400

A. Chandiwala. (2012)."Different Location on Multi-storied Residential Building Different Location on Multi-storied Residential Building," Internatinal Journal of Emerging Technology and Advanced Engineering, pp. 347-353.

X. Sun, M. He, Z. Li and F. Lam.(2019). "Seismic performance assessment of conventional CLT shear wall structures and post-tensioned CLT shear wall structures," Engineering Structures.

M.-Y. Cheng, R. Fikri and C.-c. Chen.(2014)."Experimental study of reinforced concrete and hybrid coupled shear wall systems," Engineering Structures, November.

E. Asgarieh, B. Moaveni, A. R. Barbosa and E. Chatzi.(2017). "Nonlinear model calibration of a shear wall building using time and frequency data features," Mechanical System and Signal Processing, pp. 236-251, July 2017.

S. Raharja, Suryanita and Z. Djauhari.(2017)."Analisa Tegangan Bidang (Plane Stress) Dinding Geser (Shearwall) Gedung Bertingkat," SIKLUS J Tek.Sipil, pp. 58-76.

I. G. Gegiranang and I. K. Sudarsana.(2019)."Analisis Pengaruh Bentuk Dinding Geser Beton Bertulang Terhadap Kapasitas dan Luas Tulangan," J. Spektran vol.7, no.2, pp. 187-194.

M. W. Rizki.(2016)."Efek Penambahan Shearwall berbentuk L Pada Bangunan Rusunawa UNAND"

Maiti.(2019). "Pembebanan Struktur Pada Dinding Geser," e-journal UAJY.

Z. Afiludin.(2015). "Analisa dinding geser dengan bukaan pada pembangunan hotel Harves Batu".

P. D.A, H. A. Lie and S. Sukamta.(2017). "Studi ekperimental Perilaku geser Murni dengan Sengkang Sambungan Mekanis dan Las," J Karya Tek.Sipil, vol 1, no.1 , pp. 1-8.




DOI: https://doi.org/10.24853/jk.13.2.12-22

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal Konstruksia Indexing By:

    


Copyright of Jurnal Konstruksia (e-ISSN:2443-308X, p-ISSN:2086-7352).

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License

Powered by Puskom-UMJ