Analisis Penerapan Arsitektur Tropis Pada Bangunan Kantor Sewa Wisma Dharmala Sakti Jakarta

Arisal Arisal, Yeptadian Sari

Abstract


ABSTRAK. Indonesia merupakan salah satu negara yang beriklim tropis, Penelitian penerapan arsitektur tropis pada bangunan kantor sewa ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana arsitektur tropis diterapkan pada bangunan gedung Wisma Dharmala Sakti Jakarta. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif yaitu penelitian yang dilakukan dengan mengamati objek penelitian langsung secara detail. Dalam proses peneletian ini dilakukan dalam empat tahap yaitu tahap pengambilan data, tahap pengumpulan data, tahap analisis data, dan tahap penarikan kesimpulan. Penerapan arsitektur tropis pada kantor sewa terdiri dari lima prinsip yang diterapkan pada bangunan studi kasus penelitian ini yaitu orientasi bangunan, pelindung dari radiasi sinarmatahari, pelindung dari curah hujan tinggi, penghawaan yang menyilang, dan penggunaan material yang tahan terhadap iklim tropis.

 

Kata Kunci: Arsitektur Tropis, Bangunan Kantor Sewa, Penerapan

 

ABSTRACT. Indonesia is a tropical country. The research on the application of tropical architecture in rental office buildings aims to analyze how tropical architecture is applied to the Wisma Dharmala Sakti building in Jakarta. The method used in this research is descriptive qualitative method that is research conducted by observing the research object directly in detail. In this research process, it is carried out in four stages, namely the data collection stage, the data collection stage, the data analysis stage, and the conclusion drawing stage. The application of tropical architecture to the rental office consists of five principles that are applied to the building studies of this study, namely the orientation of the building, protection from sunlight radiation, protection from high rainfall, crossing of the air, and the use of materials that are resistant to tropical climate.

 

Keywords: Tropical Architecture, Office Building for Rent, Application


Full Text:

PDF

References


Anwari Dananjaya, A. F. (2013). IDENTIFIKASI FASAD ARSITEKTUR TROPIS PADA GEDUNG-GEDUNG PERKANTORAN JAKARTA. Sinektika, 126.

Diana Sosilowati, F. W. (2014). KAJIAN PENGARUH PENERAPAN ARSITEKTUR TROPIS TERHADAP KENYAMANAN TERMAL PADA BANGUNAN PUBLIK MENGGUNAKAN SOFTWARE ECOTECH. Jurnal Desain Konstruksi, 23.

Hardiman, G. (2012). PERTIMBANGAN IKLIM TROPIS LEMBAB DALAM KONSEP ARSITEKTUR BANGUNAN MODERN. Jurnal Arsitektur Universitas Bandar Lampung, 79.

Hasan, Z. G. (2017, Desember 20). Unpacking Paul Rudolph's Overlooked Architectural Feats in Southeast Asia. pp. 1-5.

Hutama, L. (2017, Februari 17). Kajian Rancangan Gedung Rektorat UI ditinjau dari pendekatan Regionalisme. p. 2.

Karyono, T. H. (2010). KENYAMANAN TERMAL DALAM ARSITEKTUR TROPIS. researchgate.net, 2.

Luqmanul Hakim, A. G. (2015). EFEKTIFITAS PADA PENGUDARAAN SILANG UNTUK KENYAMANAN DI DALAM RUANG. Jurnal Arsitektur NALARS, 13.

M. Arseli Epriga, P. A. (2015). KANTORSEWA DI PEKANBARU DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR HIJAU. JOM FTEKNIK, 3.

Masitoh, N. (2017, Juni 25). Kupas Bangunan Hijau Wisma Dharmala , p. 1.

Nurhaiza, N. d. (2017). PENGARUH ADAPTASI ARSITEKTUR TROPIS PADA BANGUNAN KOLONIAL DI KORIDOR JALAN BLANG MEE SAMUDERA PASE. Ikatan Peneliti Lingkungan Binaan Indonesia, 2.

Purnama, N. Q. (2017). PAUL RUDOLPH'S DESIGN PRINCIPLES ON HGH-RISE OFFICE BUILDING IN INDONESIA DHARMALA SAKTI JAKARTA AND WISMA DHARMALA SAKTI SURABAYA. Jurnal RISA (Riset Arsitektur), 374.

Safitri. (2014, Desember 21). Rektorat UI. Rektorat UI: Rektorat itu Simbolik, Sangat Powerfull (3), p. 3.

Salura, N. Q. (2017). PRINSIP PERANCANGAN PAUL RUDOLPH PADA BANGUNAN PERKANTORAN BERTINGKAT TINGGI DI INDONESIA. Jurnal RISA, 374.

Supriatna, R. L. (2017). PERANCANGAN KANTOR SEWA DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR BIOKLIMATIK . Jurnal Desain, 45.

Wulandari, E. (2016, November 9). Tugas Kritik Arsitektur. Kritik Arsitektur terhadap Gedung Wisma Dharmala dan Seques center dengan metode Kritik Normatif dengan Metode Typical, p. 1.

Zurnalis, Y. f. (2017). ARSITEKTUR TROPIS SEBAGAI PENDEKATAN RESESAIN PERPUSTAKAAN DAN KEARSIAPAN KABUPATEN INDRAGIRI HILIR. Jom FTEKNIK, 8.




DOI: https://doi.org/10.24853/purwarupa.4.1.53-58

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXED BY:

Garba Rujukan Digital(Garuda)
Powered by Puskom-UMJ