KAJIAN KONSEP ARSITEKTUR PARAMETRIK PADA BANGUNAN MUSEUM SOUMAYA

indra Brama jaya, Wafirul Aqli

Abstract


Metode parametrik merupakan salah satu desain dengan menggunakan aplikasi grasshopper dan rhinoceros, dimana memudahkan  dalam  membuat gubahan bentuk eksterior maupun interior, mulai dari bentuk yang biasa hingga yang sulit. Konsep parametrik biasa memunculkan bentuk-bentuk gubahan baru. Dalam mendesain konsep museum parametrik diperlukan pemahaman tentang logika programmer dan algoritma, sehingga biasa menguasai aplikasi penunjang konsep parametrik secara detail. Bangunan museum somaya merupakan contoh dari konsep arsitektur parametrik. Dari luar, bangunan ini berbentuk organik dan asimetris yang di pandang berbeda oleh setiap pengunjung, sekligus mencerminkan koleksi di dalamnya.

Full Text:

PDF

References


De leon, A. P. (2012). Two Case-Studies freefrom-Facade Rationalization

Ahmadi, A. (2016, 06 5). https://asyraafahmadi.com. From

Januszkiewicz, K., & Kowalski, K. G. (2017). Parametric Architecture in the Urban Space




DOI: https://doi.org/10.24853/purwarupa.5.2.27-32

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXED BY:

Garba Rujukan Digital(Garuda)
Powered by Puskom-UMJ