Eksperimen dan Simulasi Rangkaian Band Pass Filter (BPF) dengan Resistor dan Kapasitor
DOI:
https://doi.org/10.24853/resistor.1.2.69-78Abstract
Eksperimen dan simulasi pada rangkaian band pass filter dengan resistor dan kapasitor telah dilakukan. Hasilnya menunjukkan bahwa ketika frekuensi dinaikkan sampai nilai tertentu, amplitudo juga meningkat, tetapi setelah itu, amplitudo kembali menurun. Hasil simulasi dan hasil eksperimen menunjukkan hasil yang hampir sama.Downloads
Published
2018-11-01
Issue
Section
Teknik Elektro dan Elektronika