EDUKASI MENGENAI PERATURAN, PENCEGAHAN, SERTA PENANGGULANGAN COVID-19 DI WILAYAH RT 05 CIRENDEU

Listiani Mahdiana, Vira Rosmalinda, Fandy Achmad Maulana, Tria Astika Endah Permatasari

Abstract


Peningkatan kasus Corona Virus Disease 19 (COVID-19) menimbulkan kekhawatiran pada masyarakat. Edukasi mengenai informasi peraturan, pencegahan dan penanggulangan COVID-19 diperlukan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat. berdasarkan hasil survei awal, masyarakat merasa sangat khawatir akan tertular virus corona akibat kurangnya pengetahuan tentang COVID-19. Hal ini dapat dilihat dari masih banyak di wilayah RT 05 Cirendeu yang tidak menaati protokol kesehatan.  Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan edukasi peraturan, pencegahan, dan penanggulangan COVID-19 sehingga dapat meningkatkan pengetahuan masyarakat. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan melalui edukasi tentang peraturan, pencegahan, dan penanggulangan COVID-19 yaitu dengan metode ceramah.  Edukasi diikuti oleh  lima puluh  peserta yaitu warga RT 05 Cirendeu dan masyarakat umum lainnya secara daring. Selain itu dilakukan juga survei untuk mengetaui peraturan dan risiko penularan COVID-19. Hasil survei menunjukkan bahwa dari 50 orang responden terdapat sebanyak 50% responden merasa cukup berisiko tertular COVID-19, 25% merasa sangat berisiko tertular COVID-19, 17,9% kurang berisiko dan tidak berisiko sama sekali. Selain itu terdapat 32,1% respondenberpendapat bahwa masyarakat tidak mematuhi protokol kesehatan karena merasa jenuh (pandemic fatigue) dengan situasi COVID-19. Edukasi mengenai peraturan, pencegahan, dan penanggulangan COVID-19 perlu dilakukan secara terus-menerus dengan cakupan masyarakat yang lebih luas, sehingga pengetahuan, sadar hukum, dan perilaku pencegahan terhadap paparan COVID-19 terus meningkat.


Full Text:

PDF

References


Rita, E., Saputri, I. N., Widakdo, G., Permatasari, T. A. E., & Kurniaty, I. (2020). Contact history and poor nutritional status can increase the incidence of tuberculosis in children (case study on adult contacts of adult tuberculosis patients). Jurnal Kesehatan Masyarakat Khatulistiwa, 7(1), 20–29.

Kementerian Kesehatan RI. (2019). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 2019 Tentang. Angka Kecukupan Gizi yang Dianjurkan untuk masyarakat Indonesia.

Kementerian Kesehatan RI. (2020). Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Corona virus Disease (COVID-19). Jakarta Selatan: Kementrian Kesehatan RI.

Komalasari, T., Permatasari, T.A.E., Supriyatna, N. (2020). Pengaruh Edukasi dengan Metode Peer Group Terhadap Perubahan Pengetahuan, Sikap Dan Tekanan Darah Pada Lansia di UPTD Puskesmas Sukahaji Kabupaten Majalengka. Syntax Literate : Jurnal Ilmiah Indonesia, 5(5), 184-196. DOI: http://dx.doi.org/10.36418/syntax-literate.v5i5.1114. Diunduh dari https://www.jurnal.syntaxliterate.co.id/index.php/syntax-literate/article/view/1114/1382

Maharani, R., Purwati, N. H., & Permatasari, T. A. E. (2020). Screening for Malnutrition and the Effect of Education using the STRONGkids Application on Increasing Mother ’ s Knowledge and Children ’ s Eating Behaviour. The International Journal of Social Sciences World, 2(02), 144–152. https://www.growingscholar.org/journal/index.php/TIJOSSW/article/view/71

Pemerintah Kota Tangerang Selatan. (2021). Pemerintah Kota Tangerang Selatan Tanggap COVID-19.

https://lawancovid19.tangerangselatankota.go.id/

Permatasari, T. A. E., & Syafruddin, A. (2016). Early initiation of breastfeeding related to exclusive breastfeeding and breastfeeding duration in rural and urban areas in Subang, West Java, Indonesia. Journal of Health Research, 30(5), 337-345. https://doi.org/10.14456/jhr.2016.46.

Permatasari, T. A. E., Rizqiya, F., Kusumaningati, W., Suryaalamsah, I. I., & Hermiwahyoeni, Z. (2021). The effect of nutrition and reproductive health education of pregnant women in Indonesia using quasi experimental study. BMC Pregnancy and Childbirth, 21(1), 1–15. https://doi.org/10.1186/s12884-021-03676-x

Permatasari, T. A. E., Sartika, R. A. D., Achadi, E. L., Purwono, U., Irawati, A., Ocviyanti, D., & Martha, E. (2018). Exclusive breastfeeding intention among pregnant women. Kesmas, 12(3), 134–141. https://doi.org/10.21109/kesmas.v12i3.1446

Permatasari, T. A. E., & Sudiartini, N. W. (2020). Do health workers play a role in exclusive breastfeeding among working mothers in industrial area? Journal of Nutritional Science and Vitaminology, 66, S94–S98. https://doi.org/10.3177/jnsv.66.S94

Permatasari, T. A. E., Turrahmi, H., & Illavina. (2020). Edukasi Gizi Seimbang bagi Kader Posyandu pada Masa Pandemi Covid-19 sebagai Pencegahan Balita Stunting di Kabupaten Bogor. AS-SYIFA: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Kesehatan Masyarakat, 1(2), 67–77.

Siswanto,Budi,D., Fitrah E. (2013)

Peran Beberapa Zat Mikro Dalam Sistem Imunitas, 62. Retrieved from https://www.persagi.org/ejournal/index.php/Gizi_Indon/article/view/116/113

Widyani, R (2020),Latar Belakang Virus Coron, Perkembangan Hingga Issue Terkini. Retrieved August,05,2021. From Detik News website : https://news.detik.com/berita/d-4943950/latar-belakang-virus-corona-perkembangan-hingga-isu-terkini

Yayuk,W. (2021). Lelah dan bosan pada pandemi COVID-19, Ini akibatnya menurtut Pakar (n.d.). Retrieved August, 5 ,2021from TEMPO, website :

https://gaya.tempo.co/read/1444846/lelah-dan-bosan-pada-pandemi-covid-19-ini-akibatnya-menurut-pakar/full&view=ok

Undang- Undang No.4 Tahun 1984 Tentang Wabah Penyakit Menular.

Undang- Undang No. 2 Tahun 2020 Tentang Peraturan Pemerintah Pengganti Undang- Undang No. 1 Tahun 2020 Tentang Kebijakan Keuangan Negara dan Stabilitas Sistem keuangan untuk penanganan pandemic corona virus disease 2019 COVID-19 dan/atau dalam rangka menghadapi ancaman yang membahayakan perekonomian nasional dan atau stabilitas system keuangan menjadi undang- undang.

Intruksi MENDAGRI No. 15 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Darurat Corona Virus Disease 2019 di wilayah Jawa dan Bali


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ