MENGEDUKASI ANAK-ANAK PAUD NURUL MUSTOPA DENGAN METODE “CALISTUNG” DI DESA MEKARJAYA, KEC. RUMPIN, KAB. BOGOR, JAWA BARAT TAHUN 2022

Jeihan Mahendra Putra, Nabila Fadiah, Mutiara Sagita, Maysya Tri Putri, Alfi Aulia Namira Ramaditha, Ali Noer Zaman

Abstract


Pendidikan anak usia dini merupakan salah satu yang mempengaruhi perkembangan anak yang bergantung pada arahan dan strategi Pendidikan setiap orang tua. Dalam strategi mengedukasi anak-anak tidak hanya mengajarkan minat dan bakat anak, tetapi juga mempersiapkan pendidikan masa depan anak untuk menjadi salah satu sumber finansial anak di masa depan. Pendidikan anak usia dini menjadi salah satu hambatan terbesar yang muncul di kalangan anak-anak khususnya di daerah Desa Mekarjaya, Kecamatan Rumpin, Kabupaten Bogor. Tidak sedikit anak usia dini yang tidak menyentuh Pendidikan pada anak-anak di daerah Desa Mekarjaya, dengan adanya KKN UMJ 2022 kelompok 78 membuat serta menjalankan Program Kegiatan pengabdian kepada Masyarakat yang dilaksanakan pada Selasa, 16 Agustus 2022 yang berlokasi di Paud Nurul Mustopa di Desa Mekarjaya. Metode pelaksanaan kegiatan untuk Pendidikan Anak Usia Dini berupa penyampaian materi oleh mahasiswa KKN Universitas Muhammadiyah Jakarta dengan memanfaatkan ilmu teknologi beberapa video materi dan praktek secara langsung pada setiap anak dalam pengenalan huruf serta angka. Kegiatan ini sangat disambut baik serta didukung secara positif oleh Masyarakat Desa Mekarjaya dikarenakan sangat selaras dengan program kerja Desa Mekarjaya untuk menyebarluaskan Pendidikan Anak pada Usia Dini

Full Text:

PDF

References


https://paudpedia.kemdikbud.go.id/tata-kelola/pedoman/pendidikan-anak-usia-dini-di-indonesia?ref=20181122105925&ix=18

https://pauddikmasdiy.kemdikbud.go.id/artikel/mengapa-paud-penting-bagi-perkembangan-anak/

https://www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/20211117112510-282-722316/mengenal-arti-calistung-dan-tips-mengajarkannya-pada-anak.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ