SOSIALISASI PHBS DALAM ASPEK HUKUM KESEHATAN DEMI TERCAPAINYA MASYARAKAT SEHAT DAN TERTIB

Sarlin Wagola, Sofyan Sarijan Saleky, Hafizh Akbar Bowo Laksono, Siti Shofiyah

Abstract


Perkembangan pada aspek kesehatan sangat menjadi suatu hal yang harus di perhatikan sebab menjadi indikator kesejahteraan suatu negara, diketahui masalah kesehatan sekarang menjadi double bourden ialah penyait tidak menular dan penyakit menular. Penyakit tidak menular seperti diabetes melitus, hipertensi, stunting, dll sedangkan penyakit tidak menular seperti diare, HIV/AIDS serta wabah penyakit yang muncul pada 2019 yaitu virus yang berasal dari cina yang dikenal dengan Covid-19. Metode Pelaksanaan : Jenis Kegiatan yang dilaksanakan ialah melakukan sosialisasi terkait Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) dalam aspek hukum yang lebih fokus pada cuci tangan pakai sabun dan sir bersih melihat dari fenomena yang terjadi pada 2 tahun terkahir. Hasil :  Tahapan kegiatan yang dilakukan antara lain pembagian tugas, penyebaran leaflet, sosialisasi dengan poster, praktek, penyerahan cendra mata.

Full Text:

PDF

References


Hayati, A. N. and Pawenang, E. T. (2021) ‘Analisis Spasial Kesehatan Lingkungan dan Perilaku di Masa Pandemi Untuk Penentuan Zona Kerentanan dan Risiko’, Indonesian Journal of Public Health and Nutrition, 1(2), pp. 164–171. Available at: http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/IJPHN.

Kementrian Kesehatan RI (2009) ‘UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 36 TAHUN 2009 TENTANG KESEHATAN DENGAN’, Undang-Undang Dasar, 2(5), p. 255. Available at: ???

Prof. Dr. Tri Yuni Hendrawati, M. S. et al. (2019) Pedoman Kuliah Kerja Nyata. Edited by M. S. Dr. Lusi Andriyani, S.IP and M. E. Ummul Habibah Hasyim, ST.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ