MENGADAKAN PROGRAM BANK SAMPAH DI LINGKUP RW 012 KELURAHAN TUGU UTARA

Riski Hadi Saputra, Sahrul Mujib, Mochamad Zibnuh, Berliana Sagara, Iftiar Rosada

Abstract


Volume sampah dipengaruhi oleh banyaknya jumlah penduduk, gaya hidup dan aktivitas penduduk. Pemerintah daerah memperlakukan berbagai kebijakan untuk menanggulangi dan mengatasi masalah sampah sebagai bentuk tanggung jawab terhadap pelayanan publik. Tujuan dari program ini untuk mengetahui Tindakan apa yang harus dilakukan untuk mengurangi jumlah volume sampah yang terus meningkat, dengan metode terjuan dan pendataan secara langsung dilapangan ternyata banyak masyarakat yang belum paham akan bahaya jumlah volume sampah yang meningkat. Metode bank sampah dan pemilahan sampah sangat efektif digunakan untuk menekan jumlah volume sampah pada TPA hal ini dapat menjadikan pengiriman sampah kotor ke TPA lebih sedikit dan masyarakat dapat menaikan taraf ekonnomi dengan adanya bank sampah.


Full Text:

PDF

References


Suryani, Anih Sri. "Peran bank sampah dalam efektivitas pengelolaan sampah (studi kasus bank sampah Malang)." Aspirasi: Jurnal Masalah-masalah Sosial 5.1 (2014): 71-84.).

Saputro, Yusa Eko, Kismartini Kismartini, and Syafrudin Syafrudin. "Pengelolaan sampah berbasis masyarakat melalui bank sampah." Indonesian Journal of Cons


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ