PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN DISKUSI UNTUK MENURUNKAN ANGKA PUTUS SEKOLAH SERTA MENINGKATKN PEMAHAMAN MENGENAI BULLYING DAN KEJAHATAN SEKSUAL BAGI SISWA/I SDN SARUNI 5
Abstract
SDN Saruni 5 merupakan salah satu sekolah dasar yang berada di Kampung Kuranten, Kelurahan Saruni. Berdasarkan pernyataan tenaga pendidik, dinyatakan bahwa masih banyak siswa-siswi yang putus sekolah. Tujuan dari sosialisasi ini adalah untuk memotivasi siswa-siswi untuk terus belajar sampai ke jenjang selanjutnya sekaligus memberikan pemahaman mengenai perlindungan diri dari kejahatan seksual dan bullying. Metode pembelajaran yang digunakan selama kegiatan sosialisasi adalah metode pembelajaran
diskusi.
Kata Kunci: Bullying, Putus Sekolah, Kejahatan Sekolah
Full Text:
PDFReferences
Ferdinandus Ardian Ali, E. J. (2019). Pengembangan Metode Diskusi
Bermuatan Presentasi Sistem Rotasi pada Mata Kuliah Trigonometri.
Journal of Medives: Journal of Mathematics Education IKIP Veteran
Semarang, Volume 3, No 2
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:
==============================================================================================================
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756
E-ISSN: 2714-6286
==============================================================================================================