Perancangan Identitas Visual UMKM Wayang Golek Desa Tegalwaru sebagai Upaya Penguatan UMKM Pasca Pandemi COVID-19
Abstract
UMKM wayang golek Desa Tegalwaru memiliki potensi sebagai produk unggulan daerah yang dapat memajukan perekonomian desa di Indonesia. Isolasi dan pembatasan sosial berskala besar yang disebabkan oleh pandemi covid-19 ini memunculkan kebutuhan masyarakat akan hiburan rumah, terutama dalam bentuk mainan anak-anak. Kehadiran wayang golek yang khas dari Desa Tegalwaru dapat menjadi salah satu pilihan masyarakat dalam mencari hiburan, terutama berupa permainan dengan identitas lokal dan nilai edukasi. Namun, ketiadaan identitas visual dan merk dagang yang bersaing membuat UMKM wayang golek Desa Tegalwaru sulit untuk menempatkan produknya di benak masyarakat luas. Pengabdian masyarakat yang tertuang dalam artikel ini bertujuan untuk merancang identitas visual UMKM wayang golek Desa Tegalwaru dalam bentuk merek dagang dan logo usaha. Implikasi dari pengabdian masyarakat ini adalah suatu solusi dagang berupa merek dagang dan logo usaha UMKM wayang golek Desa Tegalwaru yang dapat digunakan untuk menempatkan produk wayang golek khas Desa Tegalwaru dalam benak konsumen dan meningkatkan potensinya dalam persaingan pasar.
Full Text:
PDFReferences
Amri, A. (2020). Dampak COVID-19 Terhadap UMKM di Indonesia. Journal Brand, 2(1), 123–130. Diambil dari https://ejournals.umma.ac.id/index.php/brand/article/view/605/441
Badan Pusat Statistik. (2020). Ekonomi Indonesia Triwulan II 2020 Turun 5,32 Persen. Diambil 10 Agustus 2020, dari https://www.bps.go.id/pressrelease/2020/08/05/1737/-ekonomi-indonesia-triwulan-ii-2020-turun-5-32-persen.html
Khan, I., & Rahman, Z. (2015). A review and future directions of brand experience research. International Strategic Management Review, 3(1–2), 1–14. https://doi.org/10.1016/j.ism.2015.09.003
Madden, T. J., Fehle, F., & Fournier, S. (2006). Brands Matter: An Empirical Demonstration of the Creation of Shareholder Value Through Branding. Journal of the Academy of Marketing Science, 34(2), 224–235. https://doi.org/10.1177/0092070305283356
Muntazori, A. F., Listya, A., & Qeis, M. I. (2019). Branding Produk UMKM Pempek Gersang. Jurnal Desain, 6(03), 177. https://doi.org/10.30998/jd.v6i3.4252
Olawore, B. A. (2020). Effective Branding in a (Post) COVID-19 World. Diambil 10 Agustus 2020, dari https://www.msmehub.org/article/2020/06/effective-branding-in-a-post-covid-19-world
Perdana, P. P. (2019, Agustus 21). Talkshow tentang Sunda, Begini Watak Orang Sunda Menurut Budayawan Jabar. Kompas.com. Diambil dari https://bandung.kompas.com/read/2019/08/21/09065321/talkshow-tentang-sunda-begini-watak-orang-sunda-menurut-budayawan-jabar?page=all
Peterson, D. J., & Berryhill, M. E. (2013). The Gestalt principle of similarity benefits visual working memory. Psychonomic Bulletin & Review, 20(6), 1282–1289. https://doi.org/10.3758/s13423-013-0460-x
Verdon, J. (2020). As Toy Sales Soar During The Pandemic, Mattel Falls Short. Diambil 10 Agustus 2020, dari https://www.forbes.com/sites/joanverdon/2020/05/05/as-toy-sales-soar-during-the-pandemic-mattel-falls-short/#1a9914346108
Wagemans, J., Elder, J. H., Kubovy, M., Palmer, S. E., Peterson, M. A., Singh, M., & von der Heydt, R. (2012). A century of Gestalt psychology in visual perception: I. Perceptual grouping and figure–ground organization. Psychological Bulletin, 138(6), 1172–1217. https://doi.org/10.1037/a0029333
Yin Wong, H., & Merrilees, B. (2005). A brand orientation typology for SMEs: a case research approach. Journal of Product & Brand Management, 14(3), 155–162. https://doi.org/10.1108/10610420510601021
Zubaidah, N. (2019). 80 Kampus Kembangkan Produk Unggulan Daerah. Diambil 8 Agustus 2019, dari https://nasional.sindonews.com/read/1374698/144/80-kampus-kembangkan-produk-unggulan-daerah-1548823477
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:
==============================================================================================================
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756
E-ISSN: 2714-6286
==============================================================================================================