Peran Orang Tua dalam Membimbing Anak Selama Pembelajaran Daring di Rumah

Adiyati Fathu Roshonah, Safika Aulia Dwi Putri, Ika Yulianingsih

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah mengetahui peran orang tua pembelajaran daring saat pandemic virus corona. Penelitian ini menggunakan metode deksriptif  kualitatif. Data  diperoleh melalui angket yang diisi oleh orang tua siswa. Responden penelitian adalah orang tua yang memiliki anak yang duduk di bangku kelas 3c Sekolah Dasar Negeri Pisangan 01 Tangerang Selatan. Hasil dari penelitian ini adalah orang tua sangat berperan penting dalam membantu anak pada pembelajaran daring dan dapat melihat langsung perkembangan kemampuan anaknya dalam belajar. Mayoritas orang tua menilai bahwa melalui pembelajaran di rumah dapat mempererat hubungannya dengan anaknya, begitupun anaknya dinilai dapat melakukan pembelajaran di rumah dengan sangat baik. Orang tua juga merasa melalui pembelajaran di rumah, orang tua dapat melihat perkembangan anaknya dalam belajar.

Full Text:

PDF

References


Cahyati, Nika dan Kusumah,Rita.2020.”Peran Orang Tua Dalam Menerapkan Pembelajaran Di Rumah Saat Pandemi Covid 19” dalam Jurnal Golden Age Vol. 04 No. 1 ( Hal. 152-159).Nusa Tenggara Barat: Universitas Hamzanwadi.

Diana,Maria,2020.”Peran Orang Tua Siswa Sekolah Dasar Dalam Proses Pembelajaran Daring Selama Wabah Covid-19”. Makassar:Universitas Negeri Makassar.

Lailiyatul, Selfi dan Faridhatul, Mariyana,2020.”Peran Orang Tua Dalam Mendampingi Anak Di Rumah Selama Pandemi Covid-19” dalam JCE (Journal of Childhood Education) Vol. 4 No. 2 (Hal. 71 – 81). Madura: Institut Agama Islam Negeri Madura.

Haerudin,Adinda,Nur,dkk.2020.”Peran Orang Tua Dalam Membimbing Anak Selama Pembelajaran Di Rumah Sebagai Upaya Pemutus Covid-19”,Karawang:Universitas Singaperbangsa Karawang.

Widianto,Edi.2015.”Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Pendidikan Karakter Anak Usia Dini Dalam Keluarga” dalam Jurnal PG- - PAUD Trunojoyo, Volume 2, Nomor 1 ( hal 1-75),Malang:Universitas Negeri Malang.

Permono, Hendarti, 2013.”Peran Orang Tua Dalam Optimalisasi Tumbuh Kembang Anak Untuk Membangun Karakter Anak Usia Dini” dalam Prosiding Seminar Nasional Parenting 2013 (hal. 34-47). Jakarta: Y.A.I Jakarta.

Novrinda, Kurniah, Nina dan Yulidesni. 2017.”Peran Orang Tua Dalam Pendidikan Anak Usia Dini Ditinjau Dari Latar Belakang Pendidikan” dalam Jurnal Potensia- PG-PAUD FKIP UNIB, Vol.2 No.1.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ