Pemberdayaan Masyarakat melalui Kegiatan Pembekalan Pembuatan Produk Totebag di Kampung Krukut Rt. 02 Rw. 01

Adi Alam, Rahmanita Nurul Muthmainnah, Siska Kusumawardani, Suci Nur Nofianti

Abstract


Tulisan ini merupakan hasil penelitian pustaka yang di kombinasikan dengan pengamatan dilapangan yang mengkaji tentang proses kegiatan pemberdayaan masyarakat. Pemberdayaan masyarakat adalah upaya untuk mengembangkan kemandirian dan kesejahteraan masyarakat dengan meningkatkan pengetahuan, sikap, keterampilan, perilaku, kemampuan, kesadaran, serta memanfaatkan sumber daya melalui kebijakan, program, kegiatan, dan pendampingan yang sesuai dengan esensi masalah dan prioritas kebutuhan masyarakat. Kegiatan ini diselenggarakan di Jalan H.Umar Rt. 02 Rw. 01 Krukut, Masyarakat yang dilibatkan dalam pembuatan produk ini adalah kaum ibu-ibu rumah tangga yang berada dilingkungan sekitar rumah. Metode yang digunakan adalah ceramah, diskusi, dan praktik membuat pola totebag, cutting pola serta menjahit pola yang ditentukan hingga menjadi totebag. Dengan adanya pelatihan ini mereka mulai tersadar tentang pentingnya memiliki keterampilan menjahit ataupun membuat pola dan cutting pola. Dengan demikian selain mengurus rumah tangga dan para anggota keluarganya, mereka pun mampu mengisi waktu luang mereka dengan kegiatan yang bisa menghasilkan secara ekonomi, sehingga bisa membentu perekoomian keluarga.


Full Text:

PDF

References


Munawar, Noor. (2011). Pemberdayaan Masyarakat. Jurnal Ilmiah. Vol. 1 (2) halaman 88. Retrieved from http://journal.upgris.ac.id/index.php/civis/article/download/591/541&ved=2ahUKEwjwiumXxYrsAhUTeysKHXZQA8EQFjAAegQIAhAB&usg=AOvVaw2U7BXju55QZ5CPlnpfB6uH

Moh, Djemdjem Djamaludin. (2018). Perilaku Penggunaan Tas Belanja Pada Ibu Rumah Tangga Tidak Bekerja Dalam Perspektif Theory Of Planned Behavior. Jurnal Ilmu Keluarga dan Konsumen. Vol 11 (1) halaman 50. Retrieved from https://www.researchgate.net/publication/326703069_Perilaku_Penggunaan_Tas_Belanja_pada_Ibu_Rumah_Tangga_Tidak_Bekerja_dalam_Perspektif_Theory_of_Planned_Behavior&ved=2ahUKEwjq4qjzxYrsAhWTeX0KHVkFA2YQFjAAegQICRAC&usg=AOvVaw21oyem6BggDi3gZmB0t08d

Nana Syaodih Sukmadinata, Metode Penelitian Pendidikan. (Bandung: Remaja Rosdakarya, 2005).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ