IMPLEMENTASI KAMPUS MENGAJAR MELALUI PROGRAM LITERASI NUMERASI DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN DI SEKOLAH DASAR
Abstract
Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi melalui Direktorat Sekolah Dasar berupaya untuk melakukan peningkatan kapasitas dan kompetensi di tingkat sekolah melalui program literasi numerasi pada kampus mengajar. Kegiatan ini dimaksudkan agar terampil dalam membaca dan berhitung. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana implementasi program literasi numerasi kampus mengajar dalam meningkatkan mutu pendidikan di sekolah dasar yang dilakukan pada SDN Sarimukti 02 Cibitung Bekasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data triangulasi. Hasil dari penelitian ini adalah berupa peningkatan sebanyak 70% pada kegiatan pretest AKM dan terselenggaranya program literasi numerasi berupa kegiatan calistung, LIQU, Pojok Literasi dan Pohon Literasi. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan guru dapat termotivasi dalam menciptakan suasana pembelajaran lebih menyenangkan terutama siswa termotivasi untuk terus belajar dan mengembangkan potensi diri.
Full Text:
PDFReferences
Fitriansyah, F. Hasil Wawancara (2022).
Fitriansyah, F., & Kasmin. (2022). Pemanfaatan Museum Sebagai Wisata Edukasi dan Media Pembelajaran Sejarah. Jurnal Cakrawala, 2(2), 89–94.
Indraswati, D., Widodo, A., & Mataram, U. (2021). Implementasi manajemen pengendalian mutu sekolah. Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan (JDMP), 5(2).
Muhamad, T., & Anugrah, F. (2021). Implementasi Pelaksanaan Program Kampus Mengajar Angkatan 1 Terdampak Pandemi Covid-19 ( Studi Kasus Sds Abc Jakarta Utara ). Akselerasi: Jurnal Ilmiah Nasional, 3(3), 38–47.
Pendidikan, K., Teknologi, D. A. N., & Dasar, D. S. (2021). Modul Literasi Numerasi Di Sekolah Dasar.
Puspitasari, R., & Nugroho, R. (2021). Implementasi Kebijakan Merdeka Belajar, Kampus Merdeka FISIP UPN Veteran Jawa Timur. Dinamika Governance: Jurnal Ilmu Administrasi Negara, 11(2), 276–292.
Puteri, D. D. Y., & Prihantini. (2020). Rumusan Visi Misi dan Konsistensinya Terhadap Kultur Sekolah. Intelektiva : Jurnal Ekonomi, Sosial & Humaniora, 2(2).
Santosa, S., & Mushthofa, A. (2022). Manajemen Pengendalian Mutu di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Cendekia Kota Madiun. Jurnal Idaraah, VI(1), 178–193.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ Indexed by:
==============================================================================================================
Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756
E-ISSN: 2745-6080
==============================================================================================================