PENGARUH PENAMBAHAN FERMENTATOR EM-4 TERHADAP KADAR NPK PUPUK KOMPOS DAN PUPUK CAIR DARI LIMBAH JERUK (Citrus Sinensis)

Shohifah Annur, Arifina Febriasari, Rita Komalasari, Verry Indrawan, Nuryasiroh Nuryasiroh, Wyke Kusmasari, Farid Wajdi, Lina Marliana Dewi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kompos dari daun jeruk (Citrus sinensis) dan pupuk cair dari kulit jeruk dengan menggunakan fermentator EM4 (Effective Microogranism) dan tanpa fermentator EM4. Kompos dan pupuk cair control dibuat tanpa menggunakan fermentator sedangkan pupuk sampel dibuat dengan menggunakan fermentator. Masing-masing diuji kadar air, kadar C organic, kandungan NPK, dan rasio C/N. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya fermentator EM4 dapat meningkatkan kadar NPK pada pupuk kompos sedangkan pada pupuk cair adanya fermentator EM4 tidak berpengaruh pada kadar NPK nya.

Full Text:

PDF

References


Agustin, S. Notarianto. Wahyuningrum,

M, A. 2019. Pengaruh Konsentrasi

POC Limbah Kulit Jeruk Peras

terhadap Pertumbuhan dan

Produksi Tanaman Sawi Hijau

(Brassica Juncia L.). jurnal Ilmiah Respati. Volume 10 Nomor 2. 136-

Kasmawan, IGA; Sutapa G.N; Yuliara.

(2018). Pembuatan Pupuk Organik

Cair Menggunakan Teknologi

Komposting Sederhana. Buletin

Udayana Mengabdi 17, 67–72.

Yuniawati, M. Iskarima, F. Padulemba, A.

Optimasi Kondisi Proses

Pembuatan Kompos dari Sampah

Organik dengan Cara Fermentasi

Menggunakan EM4. Jurnal

Teknologi. Volume 5 Nomor 2. 172-

Marlina, N; F. Y. Zairani, and B. Hasani,

Khodijah, O. Viantho. (2021)

Pemanfaatan Serasah Daun Kering

sebagai Pupuk Organik di Dusun

Talang Ilir Kelurahan Sukamoro

Kabupaten Banyuasin , Sumatera

Selatan. Altifani Journal :

International Journal of

Community Engagement (1) 2, 108–

Putra, B.W.R.I.H; Ratnawati, R. (2019).

Pembuatan Pupuk Organik Cair Dari

Limbah Buah dengan Penambahan

Bioaktivator EM-4. J. Sains dan

Teknol. Lingkungan 11 (261). 44–56.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2745-6080

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ