MENENTUKAN STRATEGI PROMOSI POLITEKNIK TMKM BERDASARKAN ANALISA PENGARUH MINAT SISWA

Agus Purwanto, Richardus Eko Indrajit

Abstract


Minat dan bakat adalah salah satu faktor yang mempengaruhi keputusan siswa atau orang tua dalam memilih sekolah yang sesuai. Kesesuaian tersebut terkait dengan program atau kegiatan yang dimiliki setiap sekolah. Fakta dilapangan menyatakan bahwa, banyak sekolah yang mengabaikan faktor lain selain akademik dalam proses rekrutmen siswa. Dengan demikian penentuan minat dan bakat siswa dalam pemilihan sekolah menjadi sangat penting untuk menentukan strategi promosi sekolah. Melihat hal tersebut maka dengan menggunakan metode research development dan strategi business intelligence, sekolah dapat menentukan strategi promosi sesuai dengan analisis pengaruh minat dan bakat siswa hal. Analisa ini diterapkan dalam uji coba di Politeknik Trimitra Karya Mandiri menggunakan data siswa SMK Trimitra Karya Mandiri, dimana hasil yang didapat adalah banyak siswa ingin kuliah sesuai minat dan bakatnya.

Keywords: business intellegence, minat dan bakat, strategi promosi

Full Text:

PDF

References


Aguado, C. L., Laguador, J. M., & Deligero, J. C. L. (2015). Factors Affecting the Choice of School and Students’ Level of Interest towards the Maritime Program. Asian Social Science, 11(21), 231–239. https://doi.org/10.5539/ass.v11n21p231

Antika, B. R. (2013). Pada Siswa Komunitas Sastra Di Thoyyibah Salatiga ( Studi Kasus Pada Siswa Komunitas Sastra Di Sekolah Alternatif Qoryah Thoyyibah ).

Brody, L. E. (2005). The Study of Exceptional Talent. High Ability Studies. https://doi.org/10.1080/13598130500115304

Charu C. Aggarwal, C. Z. (2015). Mining Text Data.

Christinne, M., Adistiya, S., Wibowo, J., & Lemantara, J. (2006). Sistem Pakar PEnentuan Minatdan Bakan Anak Umur 5-10 Tahun. Surabaya, 1–7.

Delcourt, M. A. . (1997). How do I know that my young child has a talent?

Imelda. (2008). Business Intelligence. Majalah Ilmiah UNIKOM, 11(1), 111–122.

Jiawei Han, M. K. (2006). Data Mining, Concept And Technique.

Philip, K., & Keller Kevin Lane. (n.d.). Manajemen Pemasaran.

Ramadhani, R. D. (2015). Data maining menggunakan Algoritma K-means clustering untuk menentukan strategi promosi universitas Dian Nuswantoro. Udinus, (Data Mining), 1–9.

Sepuluh, S. M. K., & Sidoarjo, N. (n.d.). Pengaruh Promosi Sekolah Terhadap Keputusan Siswa Dalam Pemilihan SMK Sepuluh November Sidoarjo.

Sivakumari, S. (2009). Accuracy Evaluation Of C4 . 5 And Naive Bayes Classifier Using Attribute Ranking Method Received : 15-05-2008 Revised : 21-01-2009, 2(1), 60–68.

Tuten, T. L., & Ashley, C. (2011). Promotional Strategies for Small Businesses: Group Buying Deals. Small Business Institute, 7(2), 15–29


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


==============================================================================================================

Prosiding SEMNASTEK Fakultas Teknik
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl. Cempaka Putih Tengah 27
Jakarta Pusat 10510
T. 021.4256024, 4244016 / F. 021.4256023

ISSN : 2407 – 1846
e-ISSN : 2460 – 8416

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ