DESAIN TEKNOLOGI PEMANTAUAN KAPAL LAUT BERBASIS SISTEM IDENTIFIKASI OTOMATIS UNTUK PENGAMANAN NELAYAN DI WAKATOBI

Salasi Wasis Widyanto, M Agus, S Wisnugroho, S Asuhadi

Abstract


Sebagaimana layaknya penduduk yang menghuni wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil, sebagian masyarakat Wakatobi memiliki mata pencaharian sebagai nelayan tradisional. Teknik penangkapan ikan yang dilakukan oleh mereka masih menggunakan perahu-perahu kecil dengan fasilitas yang minim seperti  pancing ulur, pancing layang-layang, dan pancing hanyut, sehingga berakibat pada tingginya angka kecelakaan nelayan di tengah laut. Sistem identifikasi otomatis yang didesain dan akan dibuat memiliki tujuan untuk memantau kapal nelayan tersebut supaya penanganan kondisi darurat bisa direspon dengan cepat. Sistem pemantauan kapal ini terdiri dari dua bagian utama, yaitu perangkat onshore yang dipasang di bibir pantai, dan perangkat mobile yang diletakan di setiap kapal nelayan yang akan dipantau. Kedua sistem identifikasi otomatis ini bekerja layaknya Base Transceiver Station-handphone pada sistem mobile phone. Hasil berupa desain portabel  yang userfriendly dan dilengkapi dengan perangkat distress disimpulkan dapat memberikan kontribusi kemanfaatan bagi nelayan dari sisi kemudahan pengoperasian dan pengamanan aktivitas melaut.


Full Text:

PDF

References


CML Microsystems Plc. 2014. Product Preview PE0003 Universal Interface Card. UK: CML Microcircuit

CML Microsystems Plc. 2015. DE70321 /DE70321T Demontration Kit User Manual. UK: CML Microcircuits

CML Microsystems Plc. 2016. CMX7032/CMX7042 AIS Data Processor. UK: CML Microcircuit

CML Microsystems Plc. 2017. PE0003 Evaluation Kit Interface Card. UK: CML Microcircuit

Dedi, O. & Pradekso, B.K. 2017. Pengamanan Nelayan di Wakatobi. Jakarta : Solusi247

Hasin, M.K. & Adianto. 2016. Prototipe Automatic Identification System Secara Realtime Menggunakan Web dan Android pada Kapal Kecil untuk Kelompok Petani Nelayan. Seminar Nasional Maritim, Sains, dan Teknologi Terapan 2016. Vol. 01. Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya

Hidayat, M.A.. 2013. Gali Potensi Perikanan Wakatobi Dengan Pelatihan Penanganan Tuna Menjadi Tuna Loin Berkualitas. Ambon: Balai Pelatihan dan Penyuluhan Perikanan. http:// bp3ambon -kkp.org/2013/03/26/gali-potensi perika nan-wakatobi-dengan-pelatihan-penang anan-tuna-menjadi-tuna-loin-berkualitas

Pati, K.A. 7 Februari 2017. 15 Hari Hilang, 11 Nelayan Asal Wakatobi Ditemukan Selamat. http://regional.kompas.com/ read/2017/02/07/20021351/15.hari.hilang.11.nelayan.asal.wakatobi.ditemukan.selamat

Pati, K.A. 29 Januari 2017. 10 Nelayan Hilang di Perairan Wakatobi. http:// regional. kompas.com/read/2017/01/29/18454341 /10.nelayan.hilang.di.perairan.wakatobi

Sony Mobile Communications Inc. 2017. Ketahanan air dan debu – semua hal yang perlu Anda tahu.. https://support.sonymobile.com/id/dm/water-and-dust-resistance/

Yusuf, M. 2012. Tren tangkapan tuna di Wakatobi. Wakatobi: WWF-Indonesia. http://www.wwf.or.id/?24941/tren-tang kapan-tuna-di-wakatobi


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


==============================================================================================================

Prosiding SEMNASTEK Fakultas Teknik
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl. Cempaka Putih Tengah 27
Jakarta Pusat 10510
T. 021.4256024, 4244016 / F. 021.4256023

ISSN : 2407 – 1846
e-ISSN : 2460 – 8416

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ