KLASIFIKASI POSTING TWITTER CUACA PROVINSI DIY MENGGUNAKAN ALGORITMA C4.5 UNTUK INFORMASI PADA WEB PARIWISATA

Yuli Astuti

Abstract


Setiap hari server Twitter menerima data tweet dengan jumlah yang sangat besar. Dengan demikian, perlu dilakukan pemanfaatan data dengan dikembangkan sistem untuk melakukan data mining dari tumpukan data tersebut yang akan digunakan untuk kepentingan tertentu, salah satunya adalah untuk visualisasi kondisi daerah tertentu berdasarkan cuaca. Teknik klasifikasi akan diterapkan untuk mengklasifikasikan data tweet yang menginformasikan cuaca di kota yogyakarta. Sebelum dilakukan klasifikasi, data tweet melalui preprocessing dan pembobotan term frequency dan tf-idf. Kemudian dari pembobotan ini menghasilkan data training dan data testing yang akan dilakukan klasifikasi menggunakan pohon keputusan dengan algoritma C4.5 untuk memprediksi cuaca di daerah kota yogyakarta untuk kemudian diinformasikan pada web pariwisata dengan pemanfaatan web service. Hasilpengujian dengan perangkat lunak Rapid Miner 5.3 diperoleh nilai akurasi terkecil 71% dengan sampel sebanyak 100 dan nilai akurasi tertinggi 95,58% dengansampel 15106 dengan algoritma C4.5.


Full Text:

PDF

References


Hepburn, A, 2010, Infographic: Twitter Statistics, Facts & Figures, http://www.digitalbuzzblog.com/infographic-twitterstatistics-factsfigures/Di akses tanggal 9 Mei 2011.

McCormick, H. T., Lee, H., Cesare, N., Shojaie, A., 2013, UsingTwitter for Demographic and Social Science Research:Tools for Data Collection, International Joint Conference for Statistics and the Social Sciences University of Washington,Paper no.127.

Han, J., & Kamber, M., Data Mining Concept and Technique, San Fransisco: Morgan Kaufman Publisher, 2006

Tan, P. N., Steinbach, M., & Kumar, V., 2006, Introduction toData Mining, Pearson Education, Boston.

Witten, I. H., 2005, Text mining, Dalam Practical Handbook ofInternetComputing Florida: Chapman & Hall/CRC Press,Boca Raton, 14-22.

Lonneke Mous. Predicting bankruptcy with discriminant analysis and decision tree using financialratios, 2005.Faculty of Economics at Erasmus University Rotterdam.

Kusrini & Luthfi, T. E., 2009, Algoritma Data Mining, Andi Offset,Yogyakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


==============================================================================================================

Prosiding SEMNASTEK Fakultas Teknik
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl. Cempaka Putih Tengah 27
Jakarta Pusat 10510
T. 021.4256024, 4244016 / F. 021.4256023

ISSN : 2407 – 1846
e-ISSN : 2460 – 8416

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ