PENGARUH FINANCIAL DISTRESS, LITIGATION RISK DAN CAPITAL INTENSITY TERHADAP ACCOUNTING CONSERVATISM

Rafael Fernando, Yohanes Mardinata Rusli, Tandry Whittleliang Hakki

Abstract


Tujuan Penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variable Financial Distress, litigation risk , dan Capital Intensity terhadap Accounting conservatism

Desain/Metode/Pendekatan: Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan populasi yang diambil sebagai objek penelitian sebanyak 43 perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI), berdasarkan periode pengamatan selama lima (5) tahun yaitu tahun 2016-2020. Penentuan sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dan memperoleh sampel sebanyak 75 perusahaan berdasarkan dengan kriteria tertentu.

Hasil Penelitian: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) variabel Financial Distress tidak berpengaruh terhadap Accounting conservatism; (2) Variabel Litigation Risk berpengaruh terhadap Accounting conservatism; (3) Variabel Capital Intensity tidak memberikan pengaruh terhadap Accounting conservatism

Kontribusi Teori: Penelitian bisa menjadi catatan rujukan dalam hal faktor- faktor yang pengaruhi Accounting conservatism, sehingga riset ini mengangkut sebagian aspek yang bisa pengaruhi Accounting conservatism pada industry, seperti financial distress, litigation risk dan Capital Intensity.

Kontribusi Praktik: Kontribusi bagi praktik adalah agar praktisi mengetahui bahwa perusahaan yang menerapkan Accounting Conservatism atau menerapkan prinsip kehati-hatian terhadap penyajian akuntansi terlepas faktor-faktor yang mempengaruhinya karena prinsip kehati-hatian sangat dibutuhkan dalam perbankan dalam rangka melindungi dana masyarakat yang dipercayakan padanya

Keterbatasan: Keterbatasan dalam penelitian ini diantaranya adalah penelitian ini hanya menggunakan sector perbankan dengan periode penelitian selama 5 tahun dari 2016-2020 dan dalam penelitian ini hanya menggunakan 3 (tiga) variabel independen saja dalam melakukan pengujian terhadap variabel dependen yaitu Accounting Conservatism.

Full Text:

PDF

References


Abdurrahman, M. A., & Ermawati, W. J. (2018a). Pengaruh Leverage, Financial Distress dan Profitabilitas terhadap Konservatisme Akuntansi pada Perusahaan Pertambangan di Indonesia Tahun 2013-2017. Jurnal Manajemen Dan Organisasi, 9(3), 164–173.

Abdurrahman, M. A., & Ermawati, W. J. (2018b). Pengaruh Leverage , Financial Distress dan Profitabilitas terhadap Konservatisme Akuntansi pada Perusahaan Pertambangan di Indonesia Tahun 2013-2017 The Effect of Leverage , Financial Distress and Profitability on Accounting Convertism in Mining Companies. 9(3), 164–173.

Andani, M., & Nurhayati, N. (2021). Resiko Litigasi Terhadap Konservatisme Akuntansi. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 14(1), 206–224.

Andreas, H. H., Ardeni, A., & Nugroho, P. I. (2017). Konservatisme Akuntansi di Indonesia. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 20(1). https://doi.org/10.24914/jeb.v20i1.457

Ardi, A, Kamaliah, K., & Indrawati, N. (2019). Pengaruh Konflik Kepentingan dan Tingkat Kesulitan Keuangan terhadap Konservatisme Akuntansi dengan Risiko Ligitasi sebagai Variabel Pemoderasi. Jurnal Ekonomi, 27(2), 160–171.

Ardi, Ardian, & Indrawati, N. (2019). Pengaruh Konflik Kepentingan dan Tingkat Kesulitan Keuangan terhadap Konservatisme Akuntansi dengan Risiko Ligitasi sebagai Variabel Pemoderasi.

Bustani, B., Kurniaty, K., & Widyanti, R. (2021). The Effect of Earning Per Share, Price to Book Value, Dividend Payout Ratio, and Net Profit Margin on the Stock Price in Indonesia Stock Exchange. Jurnal Maksipreneur: Manajemen, Koperasi, Dan Entrepreneurship, 11(1), 1. https://doi.org/10.30588/jmp.v11i1.810

Halimah, L., & Rifa’atul, A. M. (2021). PENGUKURAN KONSERVATISME AKUNTANSI: SEBUAH LITERATUR REVIEW. Jurnal SIKAP (Sistem Informasi, Keuangan, Auditing Dan Perpajakan), 5(2), 181–189.

Haryadi, E., Sumiati, T., & Umdiana, N. (2020). Financial Distress, Leverage, Persistensi Laba Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Konservatisme Akuntansi. COMPETITIVE Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 4(2), 66. https://doi.org/10.31000/c.v4i2.2356

Juniarso, A., Agustina, A., Prathamy, Z., & Moozanah, S. (2021). Pengaruh Leverage, Likuiditas, dan Intensitas Modal Terhadap Konservatisme Akuntansi Pada PT. Gudang Garam Tbk. Jurnal Aktiva : Riset Akuntansi Dan Keuangan.

Junjunan, M. I., & Nawangsari, A. T. (2021). Pengolahan Data Statistik dengan Menggunakan EViews dalam Penelitian Bisnis.

Mar’atus Sholikhah, R., & Wilujeng Suryani, A. (2020). The Influence of the Financial Distress, Conflict of Interest, and Litigation Risk on Accounting Conservatism. KnE Social Sciences, 2020, 222–239. https://doi.org/10.18502/kss.v4i7.6854

Mohammed, N. F., Ahmed, K., & Ji, X. (2017). Accounting Conservatism , Corporate Governance and Political Connections Article information : February 2022. https://doi.org/10.1108/ARA-04-2016-0041

Murti, N. P. D. K., & Yuniarta, G. A. (2021). Pengaruh Financial Distress Dan Leverage Terhadap Konservatisme Akuntansi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016 – 2019. Jurnal Akuntansi Dan Bisnis Krisnadwipayana, 8(2), 460–471.

Nufus, H. (2022). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penerapan Conservatic Principle Dalam Akuntansi Pada Perusahan Industri Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. J-ISACC Journal Islamic Accounting Competency.

Pebrianti, P. (2020). Pengaruh Tingkat Kesulitan Keuangan Perusahaan, Risiko Litigasi Dan Intensitas Modal Terhadap Konservatisme Akuntansi (Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2019).

Putri, S. K., Wiralestari, & Hernando, R. (2021). Pengaruh Leverage , Growth Opportunity, Ukuran Perusahaan dan Intensitas Modal terhadap Konservatisme Akuntansi. Wahana Riset Akuntansi, 9(1), 46–61.

Rahayu, S., . K., . K., & Indra Gunawan, D. (2018). Factors Influencing the Application of Accounting Conservatism in the Company. KnE Social Sciences, 3(10), 180. https://doi.org/10.18502/kss.v3i10.3128

Rahmadewi, P. W. (2018). Pengaruh EPS , PER , CR , Dan ROE Terhadap Harga Saham Di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana , Bali , Indonesia. Manajem, 7(4), 2106–2133.

Sari, M., Gayatri, Wirama, D. ., & Muliartha, K. (2020). Impact Factors of Conservatic Accounting. International Research Journal of Management, IT and Social ScienceS, 7(4), 57–64. https://sloap.org/journals/index.php/irjmis/

Sari, W. P. (2020). The Effect of Financial Distress and Growth Opportunities on Accounting Conservatism with Litigation Risk as Moderated Variables in Manufacturing Companies Listed on BEI. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences, 3(1), 588–597. https://doi.org/10.33258/birci.v3i1.812

Sinambela, M. O. E., & Almilia, L. S. (2018). Faktor-faktor yang mempengaruhi konservatisme akuntansi. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 21(2), 289–312. https://doi.org/10.24914/jeb.v21i2.1788


Refbacks

  • There are currently no refbacks.
Powered by Puskom-UMJ