Pengaruh Ice Breaking Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas 1 Sekolah Dasar

Syifa Trisnaningtyas, Dewi Setiyaningsih

Abstract


Penelitian ini didasarkan pada data observasi yang menunjukkan hasil belajar siswa kelas I mengenai peningkatan motivasi belajar melalui kegiatan yang dilakukan untuk mencairkan suasana yang dingin dan beku.Tujuan yang dicapai dari penelitian ini adalah :(1) Melatih fokus peserta didik dalam pembelajaran (2) Membangun rasa percaya diri terhadap peserta didik dalam pembelajaran kegiatan yang dilakukan untuk mencairkan suasana yang dingin dan beku adalah Permainan atau aktivitas yang bertujuan untuk mencairkan suasana,dalam setiap kelas pasti mempunyai peserta didik yang bermacam-macam karakter dan juga peserta didik kelas 1 lebih banyak bermain sambil belajar pengaruh permainan sangatlah penting untuk memecah ketegangan yang ada selama pembelajaran berlangsung,Motivasi belajar peserta didik dan fokus peserta didik harus dipecahkan melalui permainan,peserta didik akan lebih senang dan kembali fokus setelah melakukan permainan,melalui permainan dapat tercapai jika peserta didik memahami materi yang disampaikan oleh guru.peserta didik juga tidak bosan saat melakukan pembelajaran di sela-sela pembelajaran peserta didik dan guru membuat permainan untuk melatih kekompakan,serta melatih memecahkan masalah dengan cara berkelompok.Hasil penelitian menunjukan bahwa ice breaking sangatlah penting sebagai motivasi belajar peserta didik di kelas.Metode penelitian digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK).Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas 1 sekolah dasar MI MUHAMMADIYAH BLEMBEM Semin Gunung Kidul.simpulan dari kegiatan mencairkan suasana yang dingin dan beku sangatlah membawa pengaruh penting dalam memotivasi belajar peserta didik.motivasi belajar peserta didik dapat ditumbuhkan melalui tindakan/perilaku,kegiatan yang menyenangkan,reward/hadiah,pujian atau lainnya.

Full Text:

PDF

References


Arianti, A. (2019). Peranan guru dalam meningkatkan motivasi belajar siswa. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 12(2), 117-134.

Deswanti, I. A. P., Santosa, A. B., & William, N. (2020). Pengaruh ice breaking terhadap hasil belajar siswa sekolah dasar pada pembelajaran tematik. Tanggap: Jurnal Riset Dan Inovasi Pendidikan Dasar, 1(1), 20-28.

Fanani, A. (2010). Ice breaking dalam proses belajar mengajar: Learning, routinity, boring, ice breaking. Buana Pendidikan: Jurnal Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Unipa Surabaya, 6(11), 25-28.

Febriandari, E. I. (2018). Pengaruh kreativitas guru dalam menerapkan ice breaking dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa sekolah dasar. Briliant: Jurnal Riset Dan Konseptual, 3(4), 485-494.

Harianja, M. M., & Sapri, S. (2022). Implementasi dan Manfaat Ice Breaking untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(1), 1324-1330.

Hariono, T., Ashoumi, H., Mujahadah, A. S., & Adransyah, A. (2021). Pendampingan Pembelajaran dalam Pengkondisian Siswa melalui Ice Breaking. Jumat Informatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(3), 125-129.

Heni, Y. (2013). Improving Our Safety Culture. Gramedia Pustaka Utama.

https://pe.feb.unesa.ac.id/post/penelitian-tindakan-kelas-ptk-pengertian-tujuan-manfaat-dan-metode#:~:text=Penelitian%20Tindakan%20Kelas%20(PTK)%20merupakan,mendapatkan%20pemahaman%20yang%20lebih%20komprehensif.

In'Ratnasari, K., & Sholihah, M. A. (2023). Pengaruh Penggunaan Ice Breaking Terhadap Motivasi Belajar Siswa Sekolah Dasar. Auladuna: Jurnal Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 5(01), 64-74.

Jamhurriah, J. (2023). Mengatasi kejenuhan siswa kelas X Religi MA Darul Hikmah dalam belajar bahasa Arab melalui kegiatan Ice Breaking. Takuana: Jurnal Pendidikan, Sains, dan Humaniora, 2(1), 42-52.

Kesumojati, S. C. I., Widyastuti, T., & DARMANSYAH, D. (2017). Pengaruh Kualitas Audit, Financial Distress, Debt Default Terhadap Penerimaan Opini Audit Going Concern. JIAFE (Jurnal Ilmiah Akuntansi Fakultas Ekonomi), 3(1), 62-76.

Luthfi, M. F. (2014). Pembelajaran Menggairahkan Dengan Ice Breaking. Madinah: Jurnal Studi Islam, 1(1), 27-29.

Malimbe, A., Waani, F., & Suwu, E. A. (2021). Dampak Penggunaan Aplikasi Online Tiktok (Douyin) Terhadap Minat Belajar di Kalangan Mahasiswa Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal ilmiah society, 1(1).

Prayuda, I. C., Agung, P., Mashari, A., & Tohir, A. (2022). Pengaruh Teknik Ice Breaking Terhadap Minat Belajar Peserta Didik Kelas II SD. Jurnal Evaluasi Dan Pembelajaran, 4(1), 1-5.

Rahayuni, I. G. A. A. (2020). Metode Membentuk Kesehatan Mental Siswa melalui Kegiatan Ice Breaking. Cetta: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(2), 359-370.

Sukmajadi, B., & Simanjuntak, I. E. (2021). Powerfull Ice Breaking. Samudra Biru.

Sunadi, L. (2013). Pengaruh motivasi belajar dan pemanfaatan fasilitas belajar terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas XI IPS di SMA Muhammadiyah 2 Surabaya. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), 1(3).

Zakiyyah, D., Suswandari, M., & Khayati, N. (2022). Penerapan Ice Breaking Pada Proses Belajar Guna Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas IV SD Negeri Sugihan 03. Journal of Educational Learning and Innovation (ELIa), 2(1), 73-85.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Redaksi Prosiding SEMNASFIP

Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jalan K.H. Ahmad Dahlan, Cirendeu, Ciputat, Tangerang Selatan, Provinsi Banten
Telepon: 021 7442028    Email: fip@umj.ac.id

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

 

       

 

Powered by Puskom-UMJ