Pembelajaran Berdiferensiasi dengan Memanfaatan Media Magic School Berbasis Artificial Intelligence (AI) pada Pembelajaran Bahasa Indonesia

Regina Nandira Putri, Khansa Isnaini Mahfudzah, Khaerunnisa Khaerunnisa

Abstract


Penelitian ini untuk menguraikan pemanfaatan media Magic School bagi pembelajaran Bahasa Indonesia agar terciptanya pembelajaran yang berdiferensiasi. Dengan pendekatan deskriptif kualititatif, penelitian ini bertujuan untuk memahami kontribusi positif teknologi Artificial Intelligence (AI) dalam latar belakang pembelajaran berdiferensiasi. Hasil penelitian diharapkan memberikan wawasan mendalam bagi praktisi pendidikan dan pengembang teknologi pendidikan dalam upaya mengoptimalkan penggunaan teknologi Artificial Intelligence (AI) untuk dapat menciptakan lingkungan pembelajaran yang adaptif, inovatif, dan efisien. Dengan pemahaman yang lebih baik tentang potensi dalam pendidikan menghasilkan hubungan yang kuat antara guru, peserta didik, serta meningkatkan mutu pembelajaran Bahasa Indonesia.


Full Text:

PDF

References


Amalia, K., Rasyad, I., & Gunawan, A. (2023). Pembelajaran Berdiferensiasi sebagai Inovasi Pembelajaran. Journal Of Education And Teaching Learning (JETL), 5(2), 185–193.

Basra, H. (2023). Pembelajaran Berdiferensiasi dengan Quizizz. Jurnal Sipatokkong BPSDM Sulsel, 3(4), 193–208.

Khaerunnisa, K., Muliastuti, L., & Rafli, Z. (2022). Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran BIPA. Prosiding SAMASTA (Seminar Nasional Bahasa Dan Sastra Indonesia), 549–554.

Nurzannah, S. (2022). Peran Guru dalam Pembelajaran. ALACRITY : Journal of Education, 2(3), 26–34.

Pristiwanti, D., Badriah, B., Hidayat, S., & Dewi, R. S. (2022). Pengertian Pendidikan. Jurnal Pendidikan Dan Konsseling, 4(6), 7911–7915.

Qura, U., Rahmayanti, I., & Mulyani, S. (2024). Pelatihan Pembuatan Soal Pilihan Ganda Menggunakan Artificial Intelligence pada Guru-guru di SD Muhammadiyah 2 Sukmajaya. Jurnal Abdidas, 5(3), 165–173.

Safarudin, R., Zulfamanna, Z., Kustati, M., & Sepriyanti, N. (2023). Penelitian Kualitatif. Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(2), 9680–9694.

Siahaan, Mangapul, Jasa, C. H., Anderson, K., Rosiana, M. V., Lim, S., & Yudianto, W. (2020). Penerapan Artificial Intelligence (AI) terhadap Seorang Penyandang Disabilitas Tunanetra. Journal of Information System and Technology (JOINT), 1(2), 186–193.

Wahyuningsari, D., Mujiwati, Y., Hilmiyah, L., Kusumawardani, F., & Sari, I. P. (2022). Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Rangka Mewujudkan Merdeka Belajar. Jurnal Jendela Pendidikan, 2(04), 529–535.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Redaksi Prosiding SEMNASFIP

Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jalan K.H. Ahmad Dahlan, Cirendeu, Ciputat, Tangerang Selatan, Provinsi Banten
Telepon: 021 7442028    Email: fip@umj.ac.id

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

 

       

 

Powered by Puskom-UMJ