Pentingnya Pengembangan Media Pembelajaran pada TK Aisyiyah 3 Kelompok B

Authors

  • Nabilah Chairunisah Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Dyah Lyesmaya Universitas Muhammadiyah Sukabumi
  • Diah Andika Sari Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Muhammad Ishaq Gery Universitas Muhammadiyah Jakarta

Abstract

Media pembelajaran merupakan salah satu alat yang dapat membantu guru untuk menyampaikan materi pembelajaran agar peserta didik bisa memiliki minat dan ketertarikan terhadap materi pembelajaran yang disampaikan. Hanya saja dalam menggunakan media pembelajaran, guru harus bisa memilih media pembelajaran yang sesuai dengan materi yang akan disampaikan serta guru pun harus menyesuaikan dengan karakter dari peserta didik dalam memilih media pembelajaran. Untuk meningkatkan pengembangan media pembelajaran pada TK-B Aisyiyah 3 Cipetir, Sukabumi tahun ajaran 2023/2024. Tujuan penelitian ini untuk menerapkan metode pengembangan  yang dapat digunakan adalah penerapan media pembelajaran interaktif. Media pembelajaran yang interaktif dapat dipahami sebagai suatu perangkat lunak yang tersusun dari penggabungan berbagai elemen multimedia seperti anaimasi, gambar, vidio dan serta media pembelajaran berbasis teknologi (PPT, Proyektor, laptop, dll) yang disajikan secara interaktif untuk tujuan dalam pembelajaran dan pengajaran. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari 2 siklus, yang setiap siklus itu terdiri dari 4 tahapan: Perencanaan, Pelaksaan, Observasi, Refleksi. Hasil penelitian menunjukkan penerapan pengembangan media pembelajaran berjalan dengan baik karena menunjukkan peningkatan ketuntasan hasil belajar siswa dari akhir siklus I sebesar 72,22% dan pada akhir siklus II sebesar 88,21% yang merupakan peningkatan yang baik. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa pengembangan media pembelajaran yang baru di TK Aisyiyah 3 Cipetir dapat meningkat dan berhasil.

References

Abdul Rachman Shaleh, pendidikan agama dan Pembangunan watak bangsa (Jakarta: PT. RajaGrafindoPersada, 2005). Hlm.2

Arikunto, Suharsimi. (2012). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta

Azhar Arsyad. (2011). Media Pembelajaran. Jakarta:

Mashuri, S. (2019). Media Pembelajaran Matematika. Jakarta: Deepublish.

PT. RajaGrafindo Persada

undang-undang No. 20 tahun 2003 SISDIKNAS pasal1 (Jakarta: Redaksi Sinar Grafika), hlm.2

Putri, D. N., Islamiah , F., Andiri, T., & Marini, A. (2022). Analisis Pengaruh

Pembelajaran Menggunakan Media Interaktif Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar dan Sosial Humaniora Vol.2 No.2, 367.

Arsyad, Azhar, Gerlach Ely Gagne, Briggs, 2013. Media pembelajaran. Jakarta: Pt Raja graf indo Persada.

Downloads

Published

2024-09-03

Issue

Section

Articles