FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB ORANG TUA MELAKUKAN KEKERASAN VERBAL PADA ANAK USIA DINI

Erniwati Erniwati, Wahidah Fitriani

Abstract


Kekerasan verbal atau yang dikenal dengan verbal abuse adalah segala bentuk ucapan orang tua yang menyakitkan terhadap anak seperti mengancam, menakit-nakuti, serta melontarkan kata-kata kasar. Faktor-faktor yang dapat menyebabkan kekerasan verbal pada anak antara lain : pengetahuan, pengalaman orang tua, dukungan keluarga terhadap anak dengan cacat fisik, ekonomi, dan lingkungan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor penyebab orang tua melakukan kekerasan verbal pada anak usia dini. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kepustakaan. Hasil penelitian yang didapat dari sumber data penelitian didapatkan terdapat faktor-faktor penyebab orang tua melakukan kekerasan verbal pada anak usia dini yaitu umur, pengetahuan, sikap, pengalaman, dan lingkungan.


Keywords


Kekerasan verbal; anak usia dini; orang tua

Full Text:

PDF

References


Farhan, Zahara. 2018. Faktor-Faktor yang Melatarbelakangi Orang Tua MelakukanVerbal Abuse pada Anak Usia Sekolah 6-12 Tahun di Kabupaten Garut. JKM

Vol. 3 (2). Desember 2018

Fitriana, Y. 2015. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Orang Tua dalam Melakukan Kekerasan Verbal terhadap Anak Usia Pra-Sekolah. Jurnal

Psikologi Undip Vol. 14 (1), pp: 81-93.

Herlina, A. 2016. Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Perilaku Verbal Abuse Orang Tua pada Anak di Dusun Kuwon Sidomulyo. Jurnal Psikologi Vol. 2 (12).

Indika, Leony M. 2017. Hubungan Pengetahuan Orang Tua dengan Perilaku Kekerasan Verbal pada Anak di TK ABA Tegalrejo. Jurnal Kesehatan Vol. (14). Desember 2017

Khatibah, K. 2013. Pengembangan Perpustakaan sebagai Pusat Sumber Belajar dalam Kegiatan Instruksional pada IAIN-SU Medan. Iqra’: Jurnal Perpustakaan dan

Informasi. Vol. 5 (01), pp: 36-39.

Sari, Yade K. 2014. Hubungan Kejadian Verbal Abuse Orang Tua terhadap Anak dengan Perkembangan Kognitif Anak Usia Pra-Sekolah di Kelurahan Tarok Dipo Wilayah Kerja Puskesmas Guguk Panjang Bukittinggi. Jurnal Kesehatan Vol. 5 (2). Juni 2014.




DOI: https://doi.org/10.24853/yby.4.1.1-8

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Yaa Bunayya : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini

Yaa Bunayya: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Indexed By:

    

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License
Powered by Puskom-UMJ