PERTANGGUNGJAWABAN KORPORASI DALAM TINDAK PIDANA LINGKUNGAN TERHADAP KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN YANG BERDAMPAK DILAMPAUINYA BAKU MUTU KERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP

Setiyono ., Rini Purwaningsih, Achmad Cholidin

Abstract


Pertanggungjawaban sebuah badan hukum atau korporasi yang bergerak dalam lingkungan, maka secara sederhana harus ditelusuri segi dokumen AMDAL, izin (lisensi) dan pembagian tugas pekerjaan dalam jabatan-jabatan yang terdapat pada badan hukum (korporasi) yang bersangkutan. Penelusuran dari dokumen-dokumen tersebut akan menghasilkan data, informasi dan fakta dampak negatif yang ditimbulkan oleh kegiatan usaha yang bersangkutan dan sejauh mana pemantauan dan pengendalian yang telah dilakukan terhadap dampak tersebut. Dari dokumen-dokumen tersebut dapat diketahui pula, bagaimana hak dan kewajiban pengurus-pengurus perusahaan, dapat untuk memantau, mencegah, dan mengendalikan dampak negatif kegiatan perusahaan. Sehingga dari penelusuran itu, akan nyata pula apakah pencemaran dan/atau perusakan kegiatan lingkungan tersebut terjadi karena kesengajaan atau kelalaian. Metode Penelitian library research atau studi Pustaka dengan mengumpulkan bahan bahan hukum berupa buku-buku, makalah, artikel, jurnal, dan lain sebagainya, untuk membantu menganalisis dan menemukan jawaban dari permasalahan yang ada. Sehingga pertanggungjawaban korporasi dalam tindak pidana lingkungan hidup terhadap kebakaran hutan dan lahan yang mempunyai dampak melampaui baku mutu kerusakan lingkungan hidup.

 

Kata Kunci: Korporasi, Pertanggungjawaban tindak pidana lingkungan hidup, kebakaran hutan.

 

The responsibility of a legal entity or corporation operating in the environment, in simple terms, must be traced in terms of AMDAL documents, permits (licenses) and the division of work duties in the positions held by the legal entity (corporation) concerned. Tracing these documents will produce data, information and facts about the negative impacts caused by the business activities in question and the extent of monitoring and control that has been carried out regarding these impacts. From these documents it can also be seen how the rights and obligations of company managers are to monitor, prevent and control the negative impacts of company activities. So from this investigation, it will also be clear whether the pollution and/or destruction of environmental activities occurred due to intention or negligence. Research Method library research or library study by collecting legal materials in the form of books, papers, articles, journals, and so on, to help analyze and find answers to existing problems. So that corporate responsibility in environmental crimes against forest and land fires has an impact that exceeds the quality standards for environmental damage.

 

Keywords : Corporation, Accountability for environmental crimes, Forest fires.


Full Text:

PDF

References


Hardjasoemantri, K. (2006). Hukum Tata Lingkungan, Edisi VIII, Cetakan Kesembilan Belas. Yogyakarta.

Hawkins, K. (1984). Environment and enforcement: Regulation and the social definition of pollution. https://academic.oup.com/book/9767?searchresult=1&utm_source=TrendMD&utm_medium=cpc&utm_campaign=Oxford_Academic_Books_TrendMD_0

Machmud, S. (2012). Penegakan hukum lingkungan Indonesia: Penegakan hukum administrasi, hukum perdata, dan hukum pidana menurut Undang-Undang no. 32 tahun 2009. Graha Ilmu.

Santosa, A. (2001). Good governance & hukum lingkungan. Indonesian Center for Environmental Law.

Silalahi, D. (1994). Perangkat Hukum Nasional, Regional, dan Internasional dalam Pembangunan yang Berkelanjutan. Jurnal Hukum Lingkungan, 1.




DOI: https://doi.org/10.24853/al-qisth.7.2.275-294

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JURNAL Al-Qisth Law Review INDEX BY:

Al-Qisth Law Review

Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Jakarta

Jl. KH. Ahmad Dahlan, Cirendeu, Ciputat Timur, Jakarta 15419

Mailing Address

aqlawreview@umj.ac.id

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Powered by Puskom-UMJ