Usulan Perbaikan Pelayanan Pendidikan Menggunakan Metode QFD dengan Pendekatan Variabel SERVQUAL
Abstract
Pendidikan merupakan hal yang penting bagi kehidupan manusia. Kualitas manusia, yang diantaranya tergambarkan pada nilai Indeks Prestasi Manusia (IPM), dapat ditingkatkan melalui pendidikan. Di Indonesia, pendidikan dilakukan melalui tiga jalur: formal, nonformal, dan informal. Namun, pendidikan di Indonesia tidak terlepas dari kekurangan. Salah satu institusi pendidikan non formal yang terletak di Depok yang hanya mampu meraih akreditasi C adalah contohnya. Akreditasi C menggambarkan kualitas pendidikan yang masih rendah pada institusi tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui aspek perbaikan apa saja yang harus diprioritaskan pada guru untuk menghasilkan kualitas pendidikan dan akreditasi yang lebih baik pada institusi pendidikan tersebut. Metode QFD dengan pendekatan variabel SERVQUAL digunakan untuk merumuskan usulan perbaikan kualitas pendidikan pada institusi tersebut. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa dimensi responsiveness (indikator: kemampuan guru dalam membangkitkan motivasi saat kegiatan belajar mengajar, kemampuan guru dalam mendiskusikan masalah mata pelajaran di kelas, kemampuan guru dalam membahas soal atau tugas yang diberikan dan kesediaan guru menyediakan waktu untuk berkonsultasi di luar jam mengajar) dengan skor 3,70 adalah dimensi dengan skor terendah sehingga dimensi ini harus diprioritaskan paling pertama. Adapun berdasarkan pendekatan parameter instrumen akreditasi BAN PAUD PNF, kompetensi guru dengan skor 26,18 merupakan parameter terpenting yang harus menjadi prioritas utama untuk ditingkatkan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Astuti, F. W., Riadi, S., & Kholil, M. (2015). Analisis Kepuasan Pelanggan Di Pt. X Dengan Metode Service Quality. Jurnal Integrasi Sistem Informasi, 2 (1)(Jakarta), 28–37.
Badan Pusat Statistik. (2021). IPM . Angka melek huruf sudah tidak relevan dalam mengukur pendidikan. https://www.bps.go.id/subject/26/indeks-pembangunan-manusia.html
BAN PAUD & PNF. (2019). ANALISIS HASIL AKREDITASI SATUAN PAUD DAN PNF TAHUN 2019. https://akreditasi.banpaudpnf.or.id/laporan/0
Bolt, A., & Mazur, G. H. (1999). Integrating Service and Product. June.
CNN Indonesia. (2021). Jokowi Gagal Capai Target Indeks Pembangunan Manusia di 2019 Jokowi Gagal Capai Target Indeks Pembangunan Manusia di 2019. https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20200217140707-532-475349/jokowi-gagal-capai-target-indeks-pembangunan-manusia-di-2019
Dumitriu, D. (2018). Enhancing the quality of services and reputation level in technical engineering higher education. TEM Journal, 7(2), 381–390. https://doi.org/10.18421/TEM72-20
Hadyan, I., Wulandari, S., & Aurachman, R. (2018). Perancangan Peningkatan Kualitas Layanan Hotel Xyz Menggunakan Metode Quality Function. JISI: Jurnal Integrasi Sistem Industri, 5(1), 37–45. http://jurnal.umj.ac.id/index.php/jisi
Heizer, J., Render, B., & Munson, C. (2017). Operations Management Sustainability and Supply Chain Management (12th ed.). Pearson. https://doi.org/10.1017/9781316480984.015
Ibrahim, M. Z., Rahman, M. N. A., & Yasin, R. M. (2012). Assessing Students Perceptions of Service Quality in Technical Educational and Vocational Training (TEVT) Institution in Malaysia. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 56(Ictlhe), 272–283. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2012.09.655
Kelesbayev, D., Kalykulov, K., Yertayev, Y., Turlybekova, A., & Kamalov, A. (2016). A case study for using the quality function deployment method as a quality improvement tool in the universities. International Review of Management and Marketing, 6(3), 569–576.
Kemdikbud. (2003). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. https://doi.org/10.1111/j.1651-2227.1982.tb08455.x
Kemdikbud. (2017). Bahan Supervisi Penyiapan Akreditasi Satuan PKBM.
Kemdikbud. (2018). Pendidikan Nonformal Miliki Peran Penting Dalam Pembangunan Manusia Indonesia. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2018/12/pendidikan-nonformal-miliki-peran-penting-dalam-pembangunan-manusia-indonesia
Montgomery, D. C. (2013). Statistical Quality Control, 7th Edition (7th ed., Issue c). John Wiley & Sons, Inc.
Astuti, F. W., Riadi, S., & Kholil, M. (2015). Analisis Kepuasan Pelanggan Di Pt. X Dengan Metode Service Quality. Jurnal Integrasi Sistem Informasi, 2 (1)(Jakarta), 28–37.
Badan Pusat Statistik. (2021). IPM . Angka melek huruf sudah tidak relevan dalam mengukur pendidikan. https://www.bps.go.id/subject/26/indeks-pembangunan-manusia.html
BAN PAUD & PNF. (2019). ANALISIS HASIL AKREDITASI SATUAN PAUD DAN PNF TAHUN 2019. https://akreditasi.banpaudpnf.or.id/laporan/0
Bolt, A., & Mazur, G. H. (1999). Integrating Service and Product. June.
CNN Indonesia. (2021). Jokowi Gagal Capai Target Indeks Pembangunan Manusia di 2019 Jokowi Gagal Capai Target Indeks Pembangunan Manusia di 2019. https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20200217140707-532-475349/jokowi-gagal-capai-target-indeks-pembangunan-manusia-di-2019
Dumitriu, D. (2018). Enhancing the quality of services and reputation level in technical engineering higher education. TEM Journal, 7(2), 381–390. https://doi.org/10.18421/TEM72-20
Hadyan, I., Wulandari, S., & Aurachman, R. (2018). Perancangan Peningkatan Kualitas Layanan Hotel Xyz Menggunakan Metode Quality Function. JISI: Jurnal Integrasi Sistem Industri, 5(1), 37–45. http://jurnal.umj.ac.id/index.php/jisi
Heizer, J., Render, B., & Munson, C. (2017). Operations Management Sustainability and Supply Chain Management (12th ed.). Pearson. https://doi.org/10.1017/9781316480984.015
Ibrahim, M. Z., Rahman, M. N. A., & Yasin, R. M. (2012). Assessing Students Perceptions of Service Quality in Technical Educational and Vocational Training (TEVT) Institution in Malaysia. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 56(Ictlhe), 272–283. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2012.09.655
Kelesbayev, D., Kalykulov, K., Yertayev, Y., Turlybekova, A., & Kamalov, A. (2016). A case study for using the quality function deployment method as a quality improvement tool in the universities. International Review of Management and Marketing, 6(3), 569–576.
Kemdikbud. (2003). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. https://doi.org/10.1111/j.1651-2227.1982.tb08455.x
Kemdikbud. (2017). Bahan Supervisi Penyiapan Akreditasi Satuan PKBM.
Kemdikbud. (2018). Pendidikan Nonformal Miliki Peran Penting Dalam Pembangunan Manusia Indonesia. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2018/12/pendidikan-nonformal-miliki-peran-penting-dalam-pembangunan-manusia-indonesia
Montgomery, D. C. (2013). Statistical Quality Control, 7th Edition (7th ed., Issue c). John Wiley & Sons, Inc.
Okur, A., Nasibov, E. N., Kiliç, M., & Yavuz, M. (2009). Using OWA aggregation technique in QFD: A case study in education in a textile engineering department. Quality and Quantity, 43(6), 999–1009. https://doi.org/10.1007/s11135-008-9170-2
Parasuraman, A., Zeithaml, V. A., & Berry, L. L. (1985). A conceptual model of service quality and its implications for future research. Journal of Marketing, 49(4), 41–50.
Rizka, M. A., & Tamba, W. (2015). Pemetaan Inovasi Program Pendidikan Non Formal pada Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) di Kota Mataram. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Singh, A. K., & Rawani, A. M. (2019). Application of quality function deployment for the prioritization of National Board of Accreditation quality parameters. Quality Assurance in Education, 27(1), 127–139. https://doi.org/10.1108/QAE-11-2017-0078
Soares, M. C., Novaski, O., & Anholon, R. (2017). SERVQUAL model applied to higher education public administrative services. Brazilian Journal of Operations & Production Management, 14(3), 338. https://doi.org/10.14488/bjopm.2017.v14.n3.a7
Tannady, H., Nurprihatin, F., & Hartono, H. (2018). Service quality analysis of two of the largest retail chains with minimart concept in indonesia. Business: Theory and Practice, 19(Liputan6 2014), 177–185. https://doi.org/10.3846/BTP.2018.18
Tjiptono, F. (2008). Service Management: Mewujudkan Layanan Prima.
Ulfa, M. (2009). ANALISIS TINGKAT KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP KINERJA DOSEN DALAM PEMBELAJARAN PADA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI UNIVERSITAS RIAU Maria Ulfa. 1–10.
UNDP. (2020). Human Development Report 2020, The Next Frontier: Human Development and the Anthropocene,Briefing note - Myanmar. UNDP.
Yossiana, D. (2018). Sekolah Non Formal untuk Anak Putus Sekolah. https://www.kompasiana.com/dinar48025/5b0944c5cf01b44dfa379852/sekolah-non-formal-untuk-anak-putus-sekolah?page=2
DOI: https://doi.org/10.24853/jisi.9.2.123-131
Refbacks
- There are currently no refbacks.