Pengembangan Aplikasi Try Out Berbasis Web untuk Lembaga Kursus dan Pelatihan

Mirza Sutrisno, Ade Davy Wiranata, Dede Irawan

Abstract


Pengamatan langsung dilakukan terhadap proses pelaksanaan tes uji coba (try out) serta penilaian siswa dan pembahasan materi try out di Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP). Aplikasi ini dirancang untuk mempersiapkan siswa menghadapi Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) di tingkat SMP dan SMA. Meskipun demikian, dalam pelaksanaannya, masih terdapat kendala seperti proses pengerjaan, pendistribusian soal dan lembar jawaban, serta pengkoreksian dan penilaian yang memerlukan waktu karena banyaknya peserta tes uji coba. Aplikasi dirancang menggunakan permodelan Unified Modelling Language (UML) dengan metode pengembangan sistem menggunakan waterfall yang selanjutnya diuji dengan metode black box testing. Diharapkan dengan adanya aplikasi try out bagi Lembaga Kursus dan Pelatihan ini, proses pelaksanaan try out dapat lebih efisien dan meningkatkan citra Lembaga Kursus dan Pelatihan.

Kata Kunci : Aplikasi Try Out, Lembaga Kursus, Waterfall, Blackbox Testing


References


Manik, M., SMP Negeri, G., Utara, S., Mentawai, K., & Barat, S. (2022). Kesiapan Siswa dalam Menghadapi Asesmen Nasional Berbasis Komputer. Jurnal Pendidikan Asatiza: Jurnal Pendidikan, 3(1). https://doi.org/10.46963/asatiza.v3i1.244

Mudassar, S., & Khan, A. (2023). Waterfall Model Used in Software Development Reference: Software Requirements Engineering Waterfall Model. https://doi.org/10.13140/RG.2.2.29580.69764

Nistrina, K., & Sahidah, L. (2022). Unified Modelling Language (UML) untuk Perancangan Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru di SMK Marga Insan Kamil. J-SIKA : Jurnal Sistem Informasi, 04(01), 17–23.

Sutrisno, M., Davy Wiranata, A., & Irawan, D. (2023). Literature Review : Analisis Metodologi Perancangan Aplikasi TOEFL (Test of English as a Foreign Language) di Indonesia (Vol. 13, Issue 2). https://jurnal.umj.ac.id/index.php/just-it/index

Syaadah, R., Ary, M. H. A. A., Silitonga, N., & Rangkuty, S. F. (2022). Pendidikan Formal, Pendidikan Non Formal dan Pendidikan Informal. PEMA: Jurnal Pendidikan Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 125–131. https://jurnal.permapendis-sumut.org/index.php/pema

Syafira, Z., & Roesminingsih, M. V. (2020). Kompetensi Tutor dan Kualitas Pembelajaran di Lembaga Kursus “English is Friend” Surabaya. Jurnal Pendidikan Untuk Semua, 04, 82–92. https://journal.unesa.ac.id/index.php/jpls/index

Tampubolon, R. P., Siregar, L. H., & Zainy, A. (2022). Analisis Kesiapan Siswa dalam Menghadapi ANBK SMK Negeri 1 Siabu. Jurnal Vinertek, 2(3), 23–29.

Wicaksono, S. R. (2021). Black Box Testing : Teori dan Studi Kasus (1st ed.). Seribu Bintang.




DOI: https://doi.org/10.24853/justit.14.3.188-193

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License

Statistik Pengunjung

Powered by Puskom-UMJ