Sistem Human Capital Management Menggunakan Metode Scrum

Beni Septian, Indra Komara Jayadi, Munawar Holil, Inge Handriana

Abstract


Human Resources Information System (HRIS) adalah suatu perangkat lunak yang berfungsi untuk menjalankan tugas sehari-hari dari bagian Human Resources mulai dari pengelolaan data karyawan, absensi, dan sebagainya. Sistem Human Capital Management bertujuan untuk meningkatkan kinerja dan meminimalisir kesalahan pada proses bisnis yang ada pada bagian sumber daya manusia sehingga memudahkan kegiatan operasional bagian sumber daya manusia khususnya pada proses rekrutmen, manajemen data karyawan, absensi dan penghitungan gaji. Dalam pengembangannya sistem ini menggunakan PIECES dalam membantu menganilisa permasalahan – permasalahan yang ada dan menggunakan metode scrum yang meliputi storyboard berdasarkan fitur apasaja yang akan di kembangkan, product backlog, sprints, daily scrum dan sprint review. Dengan adanya sistem human capital management dapat meningkatkan jumlah pelamar pekerja dan mempercepat proses screening kandidat dengan adanya profile matching. Pada proses pencatatan data karyawan dan absensi informasi yang didapat lebih akurat dan efeketif serta pada proses penghitungan gaji karyawan lebih cepat dan mengurangi kesalahan karena sudah terintegrasi dengan absensi karyawan.


References


Alfiandi, F., Kertahadi, K., & Nuzula, N. F. (2014). The Implementation of Payroll Accounting System as an Effort to Improve the System of Internal Control (a Study at Pdam Kota Malang). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya, 14(1), 1-10.

Ayu, W., & Perdana, I. (2014). PERANCANGAN SISTEM INFOR-MASI REKRUTMEN DAN SELEK-SI KARYAWAN BERBASIS WEB DI PT. QWORDS COMPANY INTER-NATIONAL. Jurnal Manajemen Indonesia, 14(3), 247-258.

Dedi, D., Fuad, H., & Setiawan, A. (2014). Perancangan Sistem Informasi Human Resources Pada PT . Indonesia Koito. Jurnal Sisfotek Global, 1(1), 9-11.

Ependi, U. (2018). Implementasi Model Scrum pada Sistem Informasi Seleksi Masuk Mahasiswa Politeknik Pariwisata Palembang. Jurnal Informatika : Jurnal pengembangan IT, 49-55.

Habibie, F. H. (2012). Pembangunan Sistem Informasi Penerimaan Calon Tenaga Kerja Secara Online Berbasis Web Pada Bursa Kerja Khusus Smk Ganesha Tama Boyolali. Jurnal Speed 13 FTI UNSA, 1-7.

Handriani, I., Sidik, S., Noor, A., Multazam, A., & Wijaya, I. (2019). Aplikasi Perekrutan dan Penempatan Karyawan Baru Berbasis Web (Studi Kasus PT Bfi Finance Indonesia Tbk). Ensiklopedia of Journal, 1(2), 117-125.

Jogiyanto, H. M. (2005). Sistem Teknologi Informasi.

Lestari, D. (2014). Perancangan Sistem Informasi Penggajian Karyawan pada PR. Tunas Mandiri Kabupaten Pacitan. Indonesian Journal of Network & Security, 3(4), 22-26.

Meiastoko, D., Kertahardi, K., & Susilo, H. (2013). Implementasi Sistem Informasi Sumber Daya Manusia dalam Kegiatan Rekuritmen Karyawan (Studi pada PT. Aneka Jasa Grhadika). Jurnal Administrasi Bisnis, 6(2), 1-8.

Rahman, S., Setiawan, A., & Handriani, I. (2019). Sistem Pencatatan Dan Pendataan Manajemen Sumber Daya Manusia Dengan Model Scrum ( Studi Kasus : Pt Bintang Trans Khatulistiwa ). Journal Scientifics and Applied Informatics, 105-115.

Ranggadara, I., & Suhendra, S. (2018). Zachman Framework Approach for Designing Recruitment System Modules in HRIS Application ( Case Study in PT . Karya Impian Teknologi Abadi . IJCSMC, 7(2), 73-79.

Rubin, K. S. (2012). Essential Scrum : A Practical Guide to the Most Popular Agile Process.

Setyabudhi, A. L. (2017). Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Absensi dan Pengambilan Surat Cuti Kerja Berbasis Web. Jurnal Responsive Teknik Informatika, 1(1), 11-22.

Shelly, G. B., & Rosenblatt, H. J. (2012). Analysis and Design for Systems 9th ed. Course Technology Cengage Learning.

Wibawa, J., & Julianto, F. (2016). Rancang Bangun Sistem Informasi Kepegawaian (Studi Kasus : PT Dekatama Centra). Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi, 2(2), 173-185.




DOI: https://doi.org/10.24853/justit.11.1.1-16

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License

Statistik Pengunjung

Powered by Puskom-UMJ