Prototype Switching Proyektor Wireless Berbasis Web dengan Virtual Network Computing (Vnc) Server Menggunakan Raspberry Pi 3
Abstract
Pada perangkat wireless ini berfungsi untuk memudahkan pengguna menghubungkan komputer atau laptop ke projector. Biasanya pengguna masih menggunakan kabel penghubung diantara komputer atau laptop ke projector. Penggunaan perangkat wireless ini memiliki jangkuan luas untuk pengguna. Penggunaan perangkat wireless ini dapat digunakan pada ruangan terbuka. Jangkauan yang dapat diakses oleh pengguna hingga 6 Meter. Dalam menggunakan perangkat wireless ini pengguna perlu menginstal driver software agar dapat digunakan. Software tersebut berfungsi sebagai perintah agar terkoneksi pada perangkat wireless sesuai yang diharapkan. Jika pengguna ingin menghubungkan ke perangkat wireless harus mempunyai Wi-Fi pada komputer atau laptop. Mini PC Raspberry pi 3 model B+ ini berfungsi sebagai pemproses perintah yang dilakukan oleh pengguna. Penggunaan keseluruhan pengguna mengakses melalui internet pada modem dengan security key didalamnya, kemudian membuka browser untuk mengkoneksikannya. Dalam penggunaan perangkat wireless ini pengguna yang telah terhubung dan diijinkan oleh admin akan tampil pada layar projector.
This wireless device serves to make it easier for users to connect a computer or laptop to the projector. Usually users still use a connecting cable between a computer or laptop to the projector. The use of this wireless device has a broad reach for users. The use of this wireless device can be used in open spaces. User-accessible range up to 6 Meters. In using this wireless device the user needs to install the driver software so that it can be used. The software functions as a command to connect to wireless devices as expected. If users want to connect to wireless devices, they must have Wi-Fi on a computer or laptop. This mini PC Raspberry pi 3 model B+ functions as a processing command made by the user. The overall use of the user accesses via the internet on a modem with a security key in it, then opens a browser to connect it. In using this wireless device, users who have been connected and authorized by the admin will appear on the projector screen.
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.24853/resistor.3.2.71-74
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal terindeks oleh :