BELAJAR DAN BERMAIN BERSAMA PESERTA DIDIK TPA MIFTAHUL ULUM

Muhammad Reza Afdilla Hasibuan, Nabila Rizky Amalia, Rizky Ramadhan

Abstract


Di masa pandemi Covid-19 seperti ini, melaksanakan belajar mengajar diadakan dengan cara virtual melalui aplikasi zoom, namun ada juga yang tetap melaksanakan proses belajar mengajar secara tatap muka dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan dalam melaksanakannya. Dan pandemi ini mengharuskan masyarakat menerapkan new normal life. Hal ini, dimanfaatkan dengan penerapan Pengabdian Masyarakat yang menjadi tugas wajib Perguruan Tinggi, kemudian melalui kuliah kerja nyata maka dilaksanakan oleh Kelompok 33 Sub C untuk mengadakan proses belajar mengajar dengan menerapkan protokol kesehatan di TPA Miftahul Ulum Jalan Nangka, Ciputat, Tangerang Selatan. Metode yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu survei, wawancara, dokumentasi, dan kepustakaan. Hasil penelitian menyatakan bahwa para peserta didik sudah menerapkan protokol kesehatan, yaitu mengenakan masker, mencuci tangan, menjaga jarak dan selalu menjaga imunitas tubuh.


Full Text:

PDF

References


Buku

Notoatmodjo, S. (2011). Kesehatan Masyarakat Ilmu dan Seni. Jakarta: Rineka Cipta.

Suharto, E. (2006). Membangun Masyarakat Memberdayakan Rakyat Kajian Strategis Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Pekerjaan Sosial (edisi ke-2). Bandung: CV Alfabeta. (2009). Pekerja Sosial di Dunia Industri: Memperkuat CSR. Bandung: CV Alfabeta.

Sumodiningrat, G. (2009). Mewujudkan Kesejahteraan Bangsa. Jakarta: Kompas Gramedia.

Winartha, I Made. (2006). Pedoman Penulisan Usulan Penelitian Skripsi dan Tesis. Yogyakarta: Andi.

Dokumen Pemerintah

Badan Diklat Provinsi Kalimantan Utara. (2002). Pemberdayaan Masyarakat: Materi Diklat Pemberdayaan Masyarakat Desa. Samarinda.

Web

Direktorat Pengabdian Masyarakat UGM. Diakses 23/07/21. Website: https://pengabdian.ugm.ac.id/tentangdir pkm/.

Kementerian Kesehatan. QnA: Pertanyaan dan Jawaban terkait COVID-19. Juli 7, 2021, website: https://infeksimerging.kemkes.go.id/unc taegorized/qna-pertanyaan-dan- jawaban-terkait-covid-19/.

Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional. Apa yang dimaksud dengan pandemi. Diakses 23/07/21.

Website: https://covid19.go.id/tanya- jawab?search=Apa%20yang%20dimaks ud%20dengan%20pandemi/; https://covid19.go.id/tanya- jawab?page=2&search=

Instagram Kelompok 33 KKN UMJ Tahun 2021:

https://instagram.com/kknumj.33?utm_medium=copy_link

Youtube Channel Kelompok 33 KKN UMJ 2021 :

https://youtube.com/channel/UCVEBPPToiMoJxWpOBDV0RFw


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ