PENYULUHAN DAN PEMBUATAN LIQUID HAND SOAP SEBAGAI BENTUK PENCEGAHAN COVID-19 DI DESA SIRNARASA SERANG

Hasan Rouf, Muhammad Triyogo Adiwibowo, Jayanudin Jayanudin, Indar Kustiningsih

Abstract


Sabun cuci tangan merupakan salah satu alternatif pencegahan penularan virus ditengan wabah pandemi COVID-19 yang tengah  marak beberapa waktu terakhir ini. Fungsi dari sabun cuci tangan yaitu dapat membunuh kuman dan bakteri yang ada ditangan. Metode yang digunakan dalam pembuatan sabun cuci tangan dengan mencampurkan sles, Gliserin, garam, formalin, pewangi serta air. Disamping itu Kota Serang masih memiliki potensi yang cukup besar yang dapat dimungkinkan untuk mengembangkan kegiatan masyarakat, tujuan kegiatan kepada masyarakat ini adalah memberikan penyuluhan mengenai pembuatan sabun cair cuci tangan. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa penyuluhan tentang pembuatan sabun cair cuci tangan dengan telah memberikan informasi dan pengetahuan yang diperlukan oleh masyarakat di Desa Sirnarasa, Kecamatan Kasemen, Kota Serang.


Full Text:

PDF

References


Chen, X., Ran, L., Liu, Q., Hu, Q., Du, X., & Tan, X. (2020). Hand Hygiene, Mask-Wearing Behaviors and Its Associated Factors during the COVID-19 Epidemic: A Cross-Sectional Study among Primary School Students among Primary School Students in Wuhan, China. International Journal of Environmental Research and

Public Health, 17(8), 2–11. https://doi.org/10.3390/ijerph17082893

G.P. Ganda-Putra, Ni Made Anom Sutrisna Wijaya, Cokorda Anom Bayu Sadyasmara VOLUME 18 NOMOR 2, April 2019| 7 Pemanfaatan kloroflin dalam pembuatan sabun cuci tangan cair. Symbol . 1 (1): 95-104

Hafeez, A., Ahmad, S., Siddqui, S. A., Ahmad, M., & Mishra, S. (2020). A Review of COVID-19 (Coronavirus Disease-2019) Diagnosis Trearments and Prevention. Eurasian Journal of Medicine and Oncologi, 4(2), 116–125. https://doi.org/10.14744/ejmo.2020.90853

Izzaty.(2020).KebijakanPemerintah

dalamMengatasi Panic Buying Akibat COVID-19. Info Singkat, 12(1), 20–30.

Kemenkes RI. 2013. Riset Kesehatan Dasar;RISKESDAS. Jakarta: Balitbang Kemenkes RI

Kustiningsi, I., dkk. 2019. Penerapan Bioteknologi Pupuk Organik Dalam Upaya Peningkatan Kemandirian Pondok Pesantren Fajrul Karim, Cinangka, Serang Banten. http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat/

Khedmat, L. (2020). New Coronavirus (2019-nCoV): An Insight Toward Preventive Actions and Natural Medicine. International Travel Medicine Center of Iran, 8(1), 44–45. https://doi.org/10.34172/ijtmgh.2020.07

Perhimpunan Dokter Paru Indonesia.(2020).Panduan Praktik Klinis:Pneumonia2019-nCoV. PDPI:Jakarta

Rinaldi, M. R., & Yuniasanti, R. (2020). Kecemasan pada Masyarakat Saat Masa Pandemi Covid-19 di Indonesia. In D. H. Santoso & A. Santosa (Eds.), Covid-19 dalam Ragam Tinjauan Perspektif (pp. 137–150). MBridge Press.

Widiyanti, R.A. 2015. Pemanfaatan Kelapa Menjadi VCO (Virgin Coconut Oil) Sebagai Antibiotik Kesehatan dalam Upaya Mendukung Visi Indonesia Sehat. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Biologi. Universitas Muhammadiyah, Malang.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ