Pengaruh Pandemi Covid-19 Terhadap Kegiatan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UKM)

Adam Diwa Kusuma, Muhammad Abel Prakasa, Bima Pratama, Harmonis Harmonis

Abstract


Akibat dari pandemic covid-19, sector Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) terkena dampak ekonominya., oleh karenanya aktivitas masyarakat sehari-hari tidak bisa lepas dari berbagai produk hasil UMKM. Dalam pelaksanaan KKN 2021, kami bekerjasama dengan UMKM “Bakso Bakar Bang Kem yang terletak disebuah, Kecamatan cinere Kota Depok. Alasan penulis memilih UMKM ini menjadi mitra pada KKN 2021 adalah karena kami mengetahui pandemic covid-19 ini berdampak sangat besar pada runtuhnya UMKM di Indonesia. Berdasarkan data, sebanyak 50% UMKM di Indonesia ‘gulung tikar’ akibat pandemic covid-19. Untuk itu kami memilih UMKM ini bukan tanpa sebab, melainkan kami ingin mengetahui apa yang menjadi alasan berdirinya UMKM di tengah pandemic ini. Metode penelitian ini menggunakan beberapa metode, yaitu: 1). Wawancara dilakukan pada pemilik UMKM selaku mitra pada KKN kelompok 23. Wawancara ini bertujuan untuk mendapatkan informasi terkait UMKM selaku pemilik UMKM yang terdampak oleh pandemic covid-19. Observasi.2).  Observasi dilakukan pada lingkungan UMKM. 3). Studi kepustakaan. Hal ini dilakukan dengan pengumpulan data terkait presentase jumlah UMKM dan beberapa pendapat ahli terkait dampak pandemic terhadap UMKM.


Full Text:

PDF

References


Andi Amri 2020 Dampak covid 19 terhadap UMKM di Indonesia JURNAL BRAND, Volume 2 No. 1 https://ejournals.umma.ac.id/index.php/brand/article/view/605/441

Yuliana 2020 WELLNESSANDHEALHYNE Volume 2 No 1 https://wellness.journalpress.id/wellness/article/view/21026/pdf

Idah Wahidah Pandemik Covid-19: Analisis Perencanaan Pemerintah dan Masyarakat dalam Berbagai Upaya Pencegahan Jurnal Manajemen dan Organisasi (JMO), Vol. 11 No. 3, Desember 2020, Hal. 179-188 file:///C:/Users/hp/Downloads/31695-Article%20Text-123036-1-10-20201231.pdf


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ