PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN “BONEKA TANGAN” UPAYA MENINGKATKAN LITERASI DAN KREATIVITAS ANAK USIA DINI DI TAMAN BACA AMALIA, PONDOK AREN

Putri Rachmawati, Atika Ab’ur, Adhara Putri Prasanty, Muhammad Zayyan Abhinaya, Rusjdy Sjakyakirti Arifin

Abstract


Program kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini merupakan bentuk kerja sama yang dilaksanakan antara dosen dengan mahasiswa. Tujuan program kegiatan ini adalah membantu anak-anak (usia dini) meningkatkan literasi dan kreativitas serta mampu bereksplorasi dalam dunia belajar maupun bermain. Kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa KKN UMJ Kelompok 33 yaitu dengan memberikan pemahaman mengenai pendidikan literasi (membaca dan menulis) di Taman Baca Amalia, Pondok Aren, Tangerang Selatan. Kegiatan ini adalah wujud dari program kerja bidang pendidikan, yaitu adanya edukasi tentang upaya mengembangkan kreativitas belajar anak usia dini melalui menggambar atau mewarnai serta media pembelajaran boneka tangan. Selain itu, demi mewujudkan generasi yang unggul dan berakhlak mulia dibuatlah program Baca Tulis Qur’an atau mengaji. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diharapkan mampu membangun serta meningkatkan anak-anak usia dini untuk mengenal luas kegiatan belajar dengan aktif, kreatif, dan eksploratif

Full Text:

PDF

References


Jacoby, Jennifer Walace dan Noni K Lesaux. 2017. “Language and Literacy Instruction in Preshcool Clases that Serve Latino Dual Lianguage Learners” dalam International Journal Early Chilhood Research Quarterly.

Morrison, George S. 2016. Pendidikan Anak Usia Dini Saat Ini. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

SK. Rektor No. 498 Tahun 2020 Tentang Pedoman Kuliah Kerja Nyata. Universitas Muhammadiyah Jakarta.

Suwandi, Sarwiji. 2019. Pendidikan Literasi. Bandung: PT. REMAJA ROSDAKARYA.

Suwandi, Surwadji. 1998. Minat Baca Siswa SD dan Upaya Orang Tua untuk Menumbuh-kembangkannya. Laporan Penelitian FKIP UNS Surakarta.

Kemendikbud. (2013). Kurikulum 2013 Komptensi Dasar Sekolah Dasar (SD)/Madrasah Ibtidayah (MI). Jakarta.

Clay, M. 2001. Change Over Time in Children’s Literacy Development. Portsmouth: Heinemann.

Hamdani. 2019. “Laporan ‘World Most Literate Nation’, Indonesia Darurat Literasi Membaca. Kompasiana.com https://www.kompasiana.com/cangkoiburong/5c4ec840c112fe193a7a94a5/laporan-most-littered-nation-in-the-world-indonesia-darurat-literasi-membaca?page=all diunduh 19 Agustus 2022


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ