PELATIHAN PEMBUATAN PENGAWET TAHU BERBAHAN DASAR ROSEMARY DAN MINYAK ZAITUN
Abstract
Pengawet tahu berbahan dasar tanaman perlu diperkenalkan kepada pengrajin tahu dan masyarakat melalui pelatihan pembuatan ekstrak rosemary minyak zaitun sebagai pengawet tahu alami. Dalam rangka membantu memperkenalkan produk pengawet tahu berbahan alami melalui pembuatan logo kemasan pengawetbtahu tersebut. Dengan demikian, ekstrak daun rosemary memiliki potensi sebagai bahan pengawet alami dalam industri makanan mudah dikenal oleh masyarakat. Pemanfaatan ekstrak daun rosemary ini dapat membantu mengurangi penggunaan bahan pengawet sintetis yang berpotensi merugikan kesehatan dan lingkungan. Kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa KKN UMJ Kelompok 12 yaitu dengan mengadakan pelatihan pembuatan pengawet tahu alami di sebuah Kantor RW 01 di daerah Sumur Batu, Jakarta Pusat.
Full Text:
PDFReferences
Oktaviani, D., Iman, M., & Yunianta. (2018). Antioxidant activity and antimicrobial activity of tofu using rosemary leaf extract (Rosmarinus officinalis L.) as a natural preservative. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 209(1), 012008.
Damayanti, R., Rahayu, W. P., & Putri, D. A. (2017). The potential of rosemary extract as a natural preservative for tofu. International Food Research Journal, 24(6), 2613-2619.
Mahfudz, L. D., Yusuf, F. D., & Rasyid, M. (2018). The effect of rosemary (Rosmarinus officinalis L.) leaf extract on tofu quality during storage. Food Research, 2(2), 93-97.
Hanafi, N., & Purwanti, E. (2020). The use of rosemary leaf extract as a natural preservative for tofu. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 466(1), 012043.
Wahyuni, R., & Marsono, Y. (2016). The effect of rosemary extract as a natural preservative on the quality of tofu. International Journal of Food Science and Technology, 51(6), 1429-1436
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:
==============================================================================================================
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756
E-ISSN: 2714-6286
==============================================================================================================