PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DAN HIV AIDS PADA REMAJA KEDAUNG SAWANGAN DEPOK

Mizna Sabilla, Rr Arum Ariasih

Abstract


Kelompok usia muda, terutama remaja merupakan generasi penerus bangsa. Permasalahan remaja sampai saat ini masih tinggi, diantaranya perilaku seksual dan penggunaan Napza yang dapat menyebakan meningkatnya penularan HIV AIDS. Peningkatan pengetahuan pada remaja sebagai wujud pengabdian masyarakat sangat diperlukan sebagai upaya pencegahan masalah tersebut. Mitra kegiatan ini adalah remaja Karang Taruna dan Forum Remaja Muslim Kedaung, Sawangan, Kota Depok. Metode yang digunakan adalah pre-test, penyuluhan dan diskusi, serta post-test. Materi yang diberikan adalah mengenai kesehatan reproduksi remaja dan masalah termasuk HIV AIDS. Tujuannya agar remaja karang taruna dapat menjadi agen kesehatan reproduksi yang dapat memberikan promosi kesehatan bagi teman-teman remaja di lingkungannya. Setelah dilakukan penyuluhan, diketahui bahwa ada peningkatan hasil skor pengetahuan remaja mengenai Kespro dan HIV AIDS.

Full Text:

PDF

References


BKKBN. (2015). Pedoman Pengelolaan Pusat Informasi & Konseling Remaja dan Mahasiswa (PIK R/M). Jakarta: BKKBN.

BNN. (2017). Survey Nasional Penyalahgunaan Narkoba di 34 Provinsi Tahun 2017. Jakarta: Pusat Penelitian Data dan Informasi. BNN.

BPS. (2016). Survey Penduduk Antar Sensus 2015. Jakarta.

BPS, B. K. (2013). Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia 2012. Jakarta.

Kasim, F. (2014). Dampak Perilaku Seks Berisiko terhadap Kesehatan Reproduksi dan Upaya Penanganannya (Studi tentang Perilaku Seks Berisiko pada Usia Muda di Aceh). Jurnal Studi Pemuda , Vol. 3, No. 1, Mei 2014.

Kemenkes. (2014). Infodatin: Situasi Kesehtan Reproduksi Remaja. Pusat Data dan Informasi Kementrian Kesehatan RI. Duunduh dari: http://www.depkes.go.id.

Oktarina dan Sari. (2017). Perilaku Seks Pranikah Pada Siswa Di 7 SMA/K Di Wilayah Kerja Puskesmas Pancoran Mas Kota Depok Tahun 2011. Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNISBA. Prosiding SNaPP Kesehatan (Kedokteran, Kebidanan, Keperawatan, Farmasi, Psikologi) (pp. 62-66). Bandung: UNISBA http://proceeding.unisba.ac.id.

Rahayu. (2013). Pengaruh Kegiatan Penyuluhan dalam PKPR terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja tentang Seks Pranikah di SMAN 1 Lubuk Dalam Kabupaten Siak Sri Indrapura Tahun 2013. Medan: USU.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ Indexed by:

Google Scholar

==============================================================================================================

Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756

E-ISSN: 2714-6286

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ