PENYULUHAN LANSIA SEHAT DAN PRODUKTIF DI POSYANDU LANSIA LESTARI DUSUN II TALANG SEBARIS, KAMPUNG SUKA NEGERI, KECAMATAN GUNUNG LABUHAN, KABUPATEN WAY KANAN, PROVINSI LAMPUNG

Penulis

  • Salwa Afifah Program Studi Kesejahteraan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Ernyasih Ernyasih Program Studi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Abstrak

Keluarga dengan taraf kehidupan rendah termasuk pada golongan lansia dengan potensi sakit yang tinggi dan tidak produktif karena lingkungan keluarga yang berpendidikan rendah. Masyarakat sekarang ini menganggap bahwa lansia itu hanya dapat berada dalam rumah, menikmati hari-harinya dengan hanya bersantai saja tanpa melakukan aktifitas apapun padahal disisi lain kita dapat menemukan fenomena-fenomena dimana lansia dalam menjalani masa-masanya dapat tetap produktif dan berguna bagi orang lain. Pada tahun 2021, sekitar satu dari dua (49,46 persen) lansia masih aktif bekerja. Lapangan usaha pertanian menjadi sektor yang paling banyak menyerap tenaga kerja lansia, yaitu sebesar 53,10 persen. Metode pelaksanaan dalam peningkatan harapan hidup masyarakat yang tergolong lanjut usia pada artikel ini adalah dengan melakukan kunjungan door to door dalam memberikan layanan penyuluhan dan sosialisasi kepada para masyarakat lanjut usia di Dusun II Talang Sebaris Kampung Suka Negeri. Penyuluhan ini bertujuan untuk terus memberikan semangat serta memberikan tips tips hidup sehat di usia lanjut. Karena memang usia lanjut adalah suatu kejadian yang pasti akan dialami oleh semua orang yang dikaruniai usia panjang, terjadinya tidak bisa dihindari oleh siapapun, namun manusia dapat berupaya untuk menghambat kejadiannya

Biografi Penulis

Salwa Afifah, Program Studi Kesejahteraan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Program Studi Kesejahteraan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Ernyasih Ernyasih, Program Studi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Program Studi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Referensi

Dian Utama Pratiwi Putri, dkk (2020). PENYULUHAN KESEHATAN POLA HIDUP SEHAT PADA LANSIA DI PANTI TRESNA WERDHA NATAR LAMPUNG SELATAN. Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat. Universitas Mitra Indonesia. Vol. 3 Hal. 113-118

Akhmad Purnama (2017). KEGIATAN PRODUKTIF LANJUT USIA DALAM MEWUJUDKAN HIDUP BAHAGIA. Yogyakarta. Vol. 41 Hal. 295-304

Santi Sulandari, dkk (2009). BENTUK-BENTUK PRODUKTIVITAS ORANG LANJUT USIA (LANSIA). Jurnal Ilmiah Berkala Psikologi. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Vol. 11 No. 1, Mei 2009 : 58-68

Liena Sofiana & Ar fiani Nur Khusna (2019). Peningkatan Edukasi bagi Lansia Sehat dan Produktif. Jurnal BERDIKARI. Yogyakarta. Vol.7 No.2

Siti Nur Ainiah, dkk (2021). IMPLEMENTASI PROGRAM POSYANDU LANJUT USIA (LANSIA) DI RW I KELURAHAN POLOWIJEN (Studi Kasus Pada Pos Pelayanan Terpadu Lansia Kelurahan Polowijen Kecamatan Blimbing Kota Malang). Jurnal Inovasi Penelitian. Universitas Islam Malang. Vol. 1 No. 12

Pedoman untuk Puskesmas dalam Penyelenggaraan Kegiatan Kesehatan Lanjut Usia di Posyandu Lansia (2020). Jakarta

PEMERINTAH KABUPATEN WAY KANAN. Sejarah. https://www.waykanankab.go.id/ (diakses 17 Agustus 2022)

Badan Pusat Statistik Kabupaten Way Kanan. Kecamatan Gunung Labuhan Dalam Angka2021.https://waykanankab.bps.go.id/publication/2021/09/24/6818d1ced8aa261e04452b1f/kecamatan-gunung-labuhan-dalam-angka-2021.html (diakses 16 Agustus 2022)

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-11-20

Terbitan

Bagian

Articles