PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DAN CARA CUCI TANGAN PAKAI SABUN

Penulis

  • Dimas Imam Prayogo Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Arifia Widyasari Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Nurul Azizah Jurusan Kesejahteraan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Munaya Fauziah Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Abstrak

Pandemi COVID-19 memberikan urgensi pada masyarakat Indonesia untuk menjaga kesehatan dengan cara yang lebih baik lagi. Dalam menjaga kesehatan, masyarakat perlu membiasakan diri dalam menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat dari usia sedini mungkin. Lokasi KKN kami yaitu Desa Waru Jaya tidak benar-benar terdampak dari pendemi COVID-19, kami tetap ingin mengingatkan tentang pentingnya kesehatan dan kebersihan dalam kehidupan sehari-hari, melihat cukup cueknya masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan Desa Waru Jaya, apalagi anak-anaknya. Kelompok 17 KKN UMJ 2022 memutuskan untuk mengadakan program penyuluhan kesehatan tentang “Perilaku Hidup Bersih dan Sehat” dan Cara Cuci Tangan Pakai Sabun yang baik dan benar di MIS YPI Nurul Hidayah.

Biografi Penulis

Dimas Imam Prayogo, Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Arifia Widyasari, Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Nurul Azizah, Jurusan Kesejahteraan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Jurusan Kesejahteraan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Munaya Fauziah, Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Referensi

Supriyanto. (2021). Buku Saku: Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di Sekolah. Penerbit Direktorat Sekolah Dasar.

Imam, Rofiki. (2020). Kegiatan Penyuluhan dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Membiasakan PHS bagi Warga Desa Kemantren.

Fauziah, Munaya. (2022). Policy Analysis of Clean and Healthy Living Behavior in Islamic Perspective.

Nasution, A. S. (2020). Edukasi PHBS di Tatanan Institusi Pendidikan untuk Meningkatkan Perilaku Sehat.

Taryatman. (2016). Budaya Hidup Bersih dan Sehat di Sekolah Dasar Untuk Membangun Generasi Muda Yang Berkarakter.

Tiwuk, Susantiningsih. (2018). Pkm Pelatihan Mencuci Tangan menggunakan Sabun Sebagai Perilaku Hidup Bersih dan Sehat untuk Masyarakat RT 007/RW 007 Desa Pangkalan Jati, Kecamatan Cinere Kota Depok.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-11-20

Terbitan

Bagian

Articles