ONLINE LEARNING DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI KELAS VIII C PADA MASA PANDEMI COVID-19
Abstract
Tulisan ini membahas tentang efektifitas penggunaan online learning dalam pembelajaran bahasa Indonesia di kelas VIII C. penulis melakukan enam pertemuan dengan memberikan media pembelajaran berupa moodle, youtube, lembar kerja siswa, dan whatsapp. Penerapan media ini berjalan dengan baik, hanya saja beberapa siswa terkendala dengan kuota Internet, namun kendala tersebut hanya berlangsung satu hari. Hasil dari penelitian ini bahwa siswa siswi kelas VIII C dalam belajar Bahasa Indonesia sudah cukup baik dan paham dalam materi yang sudah penulis berikan. Penulis berharap agar kedepannya siswa siswi kelas VIII C bisa terus menerapkan Bahasa Indonesia dengan baik dan fasih.
Full Text:
PDFReferences
Aunurrahman. (2010). Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Alfabeta. Bogdan,
Agung, Gede Agung. (2014). Buku Ajar Metodologi Penelitian Pendidikan. Singaraja : Aditya Media Publishing
Daryanto. (2014). Pembelajaran Tematik, Terpadu, Terintegrasi (Kurikulum 2013). Yogyakarta : Gava Media.
Hamalik, Oemar. (2012). Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta : Bumi Aksara.
Mulyadi. (2010). Diagnosis Kesulitan Belajar dan Bimbingan Terhadap Kesulitan Belajar Khusus. Yogyakarta : Nuha Litera.
Muzamiroh, Mida Latifatul. (2013). Kupas Tuntas Kurikulum 2013 : Kata Pena.
Sagala, Syaiful. (2012). Konsep dan Makna Pembelajaran Untuk Membantu Memecahkan Problematika Belajar dan Mengajar. Bandung : Alfabeta.
Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi. Jakarta : Rineka Cipta.
Suandi, Nengah, dkk. (2013). Pedoman Penulisan Skripsi dan Tugas Akhir Program Sarjana dan Diploma 3 Universitas Pendidikan Ganesha. Singaraja : Universitas Pendidikan Ganesha.
Pusat Pembukuan Departemen Pendidikan Nasional. Jakarta.
Hadi, M. S. (2019). The Use of Song in Teaching English for Junior High School. Jurnal English Language in Focus (ELIF), 1(2), 107-112.
Habiburrahman, (2006). Diagnosis kesulitan Belajar dan Pengajaran
Remidi Dalam Pendidikan IPA. Jakarta: Depdikbud.
Hadi, M. S. & Emzir, E. (2016). Improving Speaking Ability through Mobile Assisted Language Learning (MALL) Learning Model. IJLECR – International Journal of Language Education and Culture Review. 2, 71-74
Makmun, A.S. (2001). Psikologi kependidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Mardhatillah, (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis TIK pada Materi Teks Narasi di SDN 106161 Laut Dendang. Jurnal Tematik, 1(16): 78-86.
Mardhatillah, (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis TIK pada Materi Teks Narasi di SDN 106161 Laut Dendang. Jurnal Bina Gogik, 2(2): 15-22.
Miles, M dan Huberman, M. (2007). Analisis Data Kualitatif. Universitas Indonesia: Jakarta.
Rizqiningsih, S., Hadi, M. S. (2019) Multiple Intelligences (MI) on Developing Speaking Skills. Jurnal English Language in Focus (ELIF), 1(2), 127-136
Soedjono. (2003). Kesulitan Belajar dan Pengajaran BAHASA INDONESIA Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Dirjen Dikti, PPLPTJ.
Saputra, H. N., Hadi, M. S. (2019). Teaching Vocabulary through Fly Swatter Games. Jurnal English Language in Focus (ELIF), 2(1), 17-24.
Sugihartono. (2007). Model Pembelajaran Inovatif serta Penerapannya pada SD/SMP CI-BI. Semarang: Rajawali.
Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan (Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D) . Bandung: Alfabeta.
Keengwe, J., & Georgina, D. (2012). The digital course training workshop for online learning and teaching. Education and Information Technologies, 17(4), 365–379. https://doi.org/10.1007/s10639-011-9164-x
Wekke, I. S., & Hamid, S. (2013). Technology on Language Teaching and Learning: A Research on Indonesian Pesantren. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 83, 585–589. https://doi.org/10.1016/J.SBSPRO.2013.06.111
Putrawangsa, S., & Hasanah, U. (2018). Integrasi Teknologi Digital dalam pembelajaran di Era Industri 4.0. Jurnal Tatsqif, 16(1), 4254. Retrieved from
Harto, K. (2018). Tantangan Dosen PTKI di Era Industri 4.0. Jurnal Tatsqif, 16(1), 1-15. Retrieved from http://journal.uinmataram.ac.id/index.php/tatsqif/article/view/159
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ Indexed by:
==============================================================================================================
Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl.KH. Ahmad Dahlan Cirendeu Ciputat Jakarta Selatan
Telp : 021 7424950
Fax : 021 7430756
E-ISSN: 2745-6080
==============================================================================================================