Dampak Pelanggaran Izin Mendirikan Bangunan (IMB) Terhadap Permukiman Tepian Rel Kereta Api di Tanjung Priok Jakarta

Muhammad Al Fatih, Adi Hermawan, Encep Firdaus, Dedi Hantono

Abstract


Pada masa kini pembangunan begitu pesat sehingga hal tersebut membuat ruang bagi kehidupan manusia maupun makhluk hidup lainnya menjadi terganggu. Pembangunan pemukiman serta sarana dan prasara pendukung yang tidak terkendali menjadi salah satu sebab terpengaruhnya kualitas lingkungan. Untuk menertibkan pembangunan yang tidak terkendali tersebut maka pemerintah daerah mewajibkan pelaksana pembangunan untuk mengajukan perizinan usahanya yaitu dengan melengkapi Izin Mendirikan Bangunan (IMB). Namun oleh karena pembangunan yang pesat disertai pengawasan yang lemah maka banyak pembangunan yang tidak dilengkapi dengan IMB termasuk permukiman di sepanjang rel kereta api seperti yang terjadi di kawasan Tanjung Priok. Oleh sebab itu perlu dilakukan penelitian untuk melihat dampak yang terjadi akibat pembangunan pemukiman yang tidak melalui proses perizinan tersebut. Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Observasi dilakukan untuk melihat melihat fenomena yang ada serta dilengkapi dengan studi literatur. Hasil penelitian menunjukan bahwa kelalaian akibat pelanggaran berupa tidak dilengkapinya surat Izin Mendirikan Bangunan pada permukiman di sepanjang rel kereta api di Tanjung Priok Jakarta membawa dampak buruk terhadap lingkungan sekitarnya.

Full Text:

PDF

References


Aziza, Noer. 2020. “Honing, Loving, and Nurturing: A Study of Mothers’ Role in Family.” Martabat: Jurnal Perempuan Dan Anak 4 (2): 251–66. https://doi.org/10.21274/martabat.2020.4. 2.251-266.

Aziza, Noer, and Dedi Hantono. 2021. “Peningkatan Pengetahuan Kesehatan Ibu Dan Pendidikan Anak Di Desa Kiarasari Kabupaten Bogor.” Logista - Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat 5 (1): 127–34. https://doi.org/10.25077/logista.5.1.12720134.2021.

Bungin, Burhan. 2005. Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Hadinata, Irwan Yudha, Bakti Setiawan, and Budi Prayitno. 2015. “Transformasi Ruang Bantaran Sungai Di Kota Banjarmasin.” In Prosiding Seminar Kota Layak Huni/Livable Space, 131–43. Jakarta: Universitas Trisakti, Jakarta.

Hantono, Dedi. 2019. “Pasar Informal Dan Wajah Kota Di Indonesia.” In Antologi Kota Indonesia #2, 131–44. Jakarta: Omah Library.

Hantono, Dedi, Budi Prayitno, and Diananta Pramitasari. 2021. “Hybridity of Economic and Social Activities on Informal Market in Jakarta.” In IOP Conference Series: Earth and Environmental Science.

Larasati, Rezka Ajeng, Vivaldi Rizqi Hisyam, Dedi Hantono, and Jundi Jundullah Afgani. 2021. “Pengendalian Pembangunan Pada Kawasan Konservasi Di Kampung Akuarium Jakarta.” Reka Ruang 4 (1): 14–22. https://doi.org/10.33579/rkr.v4i1.2161.

Liem, Adrianus Leo, and Budi Prayitno. 2019. “Consolidation of Urban Village Settlement Patterns Using Hybrid Architecture Concept Approach (Case Study: Densely Populated Settlement of Sindulang Satu Village, Manado).” Dimensi (Journal of Architecture and Built Environment) 46 (2): 103–16. https://doi.org/10.9744/dimensi.46.2.103- 116.

Pramitasari, Diananta, and Ahmad Sarwadi. 2015. “A Study on Elderly’s Going Out Activities and Environment Facilities.” Procedia Environmental Sciences 28: 315–23. https://doi.org/10.1016/j.proenv.2015.07. 040.

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R Dan D. Bandung: CV. Alfabeta.

Sunaryo, Rony Gunawan, Nindyo Soewarno, Ikaputra, and Bakti Setiawan. 2010. “Posisi Ruang Publik Dalam Transformasi Konsepsi Urbanitas Kota Indonesia.” In Seminar Nasional Bidang Ilmu Arsitektur Dan Perkotaan. Semarang: Universitas Diponegoro. http://repository.petra.ac.id/15517/.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


==============================================================================================================

Prosiding SEMNASTEK Fakultas Teknik
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl. Cempaka Putih Tengah 27
Jakarta Pusat 10510
T. 021.4256024, 4244016 / F. 021.4256023

ISSN : 2407 – 1846
e-ISSN : 2460 – 8416

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ