ANALISIS DESAIN OPTIMUM MODEL HYBRID SOLAR CELL-PIEZOELECTRIC DENGAN CAD PROGRAM

Syawaluddin Syawaluddin, Ery Diniardi, Anwar Ilmar Ramadhan, Deni Almanda, Erwin Dermawan

Abstract


Indonesia merupakan negara yang memiliki sumber energi baru dan terbarukan yang belum dikembangkan secara masif, terutama energi sel surya dan energi air hujan. Kelebihan dari Indonesia yang terbentang di garis khatulistiwa adalah memiliki iklim tropis, yaitu hujan dan panas, sudah seharusnya dikembangkan secara masif dan secara diversifikasi energi. Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan desain model hybrid untuk energi hujan dan energi sel surya, yaitu piezoelektrik dan sel solarcell. Metode penelitian yang dilakukan adalah membuat desain model desain model hybrid untuk energi hujan dan energi sel surya menggunakan bantuan CAD (Computer Aided Design) program. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah komposisi susunan dari penggabungan sel piezoelektrik dan sel solarcell untuk model prototype mini yaitu 1 solarcell dan 4 piezoelektrik. Kesimpulan yang didapatkan yaitu desain untuk piezoelectric akan membentuk 4 titik piezoelektrik sebagai tumpuan untuk mengatasi perbedaan gaya resultan yang terjadi, sehingga 1 solarcell ditempatkan ditengah model.


Full Text:

PDF

References


Almanda, D., Dermawan, E., Ramadhan, A.I., Diniardi, E., Fajar, A. N., 2015, Analisis Desain Optimum Model Piezoelektrik PVDF Untuk Sumber Pembangkit Listrik Air Hujan Berskala Mini, Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi (Semnastek) 2015, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Almanda, D., Dermawan, E., Diniardi, E., Syawaluddin, Ramadhan, A.I., 2016, Pengujian Desain Model Piezoelektrik PVDF Berdasarkan Variasi Tekanan, Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi (Semnastek) 2016, Universitas Muhammadiyah Jakarta

Almanda, D., Dermawan, E., Diniardi, E., Ramadhan, A.I., Hidayat, S., 2016, Design And Test Equipment Model Rain Water Based Energy Effect of Size of Printed Material of Piezoelectric In Indonesia, International Journal of Engineering Inventions, Vol. 5 No 7, pp. 48-55

Christianto, Paulus, et al. 2011. Piezo Vibration Sensor. Universitas Kristen Maranatha. Bandung

Diniardi, E., et al, 2017, Analisis Desain Pickup Piezoelektrik Dari Model Hybrid Solar Cell-Piezoelectric Untuk Daya Rendah, Jurnal Teknologi, Vol. 9 No 2, pp. 83-88, DOI: https://doi.org/10.24853/jurtek.9.2.83-88

Febrawi, T., and Daryanto, B. W., 2013. Vibration Energy Harvesting In Washing Machines with piezoelectric mechanism, Journal of Engineering of POMITS, Vol. 2 No 1, pp. 1-5

Hananto, F. S., et al. 2011. Application of Piezoelectric Material Film PVDF (Polyvinylide Flouride) As Liquid Viscosity Sensor, Journal of Neutrino, Vol. 3 No 2, pp. 129-142

Krisdianto, A. N., 2011. Characteristics Study of Energy Produced Vibration Mechanism Piezoelectric Energy Harvesting Methods To Imposition Frontal And Lateral, Institut Teknologi Sepuluh Nopember. Surabaya

Rahayu, S., et al. 2013. Piezoelectric Materials Synthesis BNT-BT With the addition of Ta2O5 Method Using Solid State Reaction. Universitas Andalas. Padang.

Ramadhan, A. I, Diniardi, E., Mukti, S.H., 2016, Analisis Desain Sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya Kapasitas 50 WP, Jurnal Teknik, Vol. 37 No 2, pp. 59-63, DOI: 10.14710/teknik.v37i2.9011

Sharma. 2006. Studies on Structural Dielectric and Piezoelectric Properties of Doped PCT Ceramics. Deemed University. Punjab

Ubaidillah, Suyitno, dan Juwana, Wibawa Endra, 2012, Pengembangan Piranti Hibrid Termoelektrik – Sel Surya Sebagai Pembangkit Listrik Rumah Tangga, Jurnal Litbang Provinsi Jawa Tengah, Vol.10 No.2, pp. 194-211

Widodo, Djoko Adi, Suryono, Tatyantoro A, 2010, Pemberdayaan Energi Matahari Sebagai Energi Listrik Lampu Pengatur Lalu Lintas, Jurnal Teknik Elektro Vol. 2 No.2, pp. 133-138


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


==============================================================================================================

Prosiding SEMNASTEK Fakultas Teknik
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl. Cempaka Putih Tengah 27
Jakarta Pusat 10510
T. 021.4256024, 4244016 / F. 021.4256023

ISSN : 2407 – 1846
e-ISSN : 2460 – 8416

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ