PERENCANAAN PEMBUATAN ALAT PENUKAR KALOR JENIS SHELL AND TUBE SKALA LABORATORIUM
Abstract
temperaturnya lebih tinggi ke fluida lain yang temperaturnya lebih rendah, dimana alat penukar
kalor ini adalah salah satu alat yang sering dijumpai dalam dunia industri seperti thermal power
plant, mesin proses kimia, peralatan pendingin ruangan, refrigerator, radiatordll. Rancang bangun
alat penukar kolor jenis shell and tube ini direncanakan mengunakan dua buah fluida yaitu fluida
dingin (water) pada tempratur (Tco=37
o
C) dengan laju aliran masa fluida (mc= 0,122 kg/s) dan
fluida panas (oil) pada tempratur (Thi= 47
o
C)dengan laju aliran masa fluida (mh= 0,075 kg/s)
dimana operasional dari APK akan dioperasikan pada beban termal konstan yaitu sebesar 5100
Watt, maka dalam perencanaanya didapatkan jumlah tube dari APK adalah sebanyak 37 buah
dengan efektifitas dari APK hasil rancangan adalah sebesar 62 %.
Full Text:
PDFReferences
(1) Ramesh K. Sahah and Dusan P Sekulic
Fundamentals of Heat
ExchengerDesing. John Wiley & Son,
INC.Hoboken, New Jersey.
(2) Ricahard. C. Byrne. 2000. Standard of
the Turbular Excharnger Manufactures
Association, standards of the Turbular
Exchanger Manufacture Assocition,
INC. New York,.
(3) Keith Escoe, A., Mechanical Design of
Process Systems, vol. 2, Gulf Pub.
Company, Houston Texas, 1986.
(5) Soekardi. C. April 2001. Prediksi
karakteristik termal sebuah penukar
kalor dampak pemilihan faktor
pengotoran konstan, Poros, 4 No 2, 141-150.
(6) Soekardi.C. April 2002. Implikasi
Perancangan Sebuah penukar kalor
dengan faktor Pengotoran dan fungsi
waktu terhadap kinerjanya pada kondisi
operasi beban thermal konstan, Poros,
Vol. 5. NO. p. 129-137.
(7) Thurmarimurungan M. 2006.
Performance Analysis of Shell and
TubeHeat Exchanger Using Miscedle
System. American Journal of Applied
Sciences.
(8) Yulianto S. 2010. Analisa Perancangan
Alat Pendingin Jenis Shell And Tube
Dengan Cleaning Interval yang
Bervariasi. Tesis Program Studi Teknik
Mesin Universitas Pancasila.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
==============================================================================================================
Prosiding SEMNASTEK Fakultas Teknik
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl. Cempaka Putih Tengah 27
Jakarta Pusat 10510
T. 021.4256024, 4244016 / F. 021.4256023
ISSN : 2407 – 1846
e-ISSN : 2460 – 8416
==============================================================================================================