RANCANG BANGUN PROTOTIPE PENJEMUR PAKAIAN OTOMATIS MENGGUNAKAN ARDUINO UNO R3

Ade Heri Ginanjar

Abstract


Usaha loundry di Majalengka masih menggunakan jemuran konvensional atau manual sebagai alat untuk menjemur pakaian, selain itu usaha loundry di Majalengka masih memanfaatkan panas matahari untuk mengeringkan pakaian konsumen, hanya dengan memanfaatkan panas matahari untuk mengeringkan pakaian akan terjadi kendala ketika musim penghujan karena berpotensi mengalami keterlambatan mengangkat jemuran pakaian konsumen karena cuaca tidak menentu dan itu akan sangat merugikan untuk pengusaha loundry karena akan menambah pekerjaan sekaligus merugikan konsumen. Di era modern ini teknologi mikrokontroler/otomatiasasi semakin berkembang di semua bidang, mulai dari industri, pendidikan, kesehatan, keamanan dan lain-lain bahkan untuk melaksanakan tugas rumah tangga sekarang sudah banyak menggunakan mikrokontroler/otomatisasi. sehingga dibutuhkan suatu sistem yang dapat menjemur dan mengangkat jemuran secara otomatis, Penelitian ini menggunakan metode pengembangan sistem prototype dimana tahapannya adalah yang pertama analisis kebutuhan sistem, pada tahap ini bertujuan menganalisis sistem penjemuran yang sedang berjalan dilaundry dan menganalisis sistem yang diusulkan pada sistem penjemuran otomatis. yang kedua desain sistem, pada tahap ini menjelaskan bagaimana proses perancangan sistem, hardware dan software(program). Yang ketiga adalah pengujian sistem, pada tahap ini membahas tentang hasil pengujian keseluruhan sistem. Tahapan yang keempat adalah implementasi, pada tahap ini menjelaskan bagaimana proses pengebangan dan dibandingkan antara sistem yang lama dengan sistem yang baru. Hasil dari penelitian ini adalah pegawai laundry akan lebih leluasa mengerjakan pekerjaan lain dan tidak akan hawatir jika sewaktu-waktu terjadi hujan karena sistem akan otomatis menarik jemuran ke tempat yang teduh.

Full Text:

PDF

References


Adnan Feriska, D. T. (2017). RANCANG BANGUN PENJEMUR DAN PENGERING PAKAIAN OTOMATIS. Jurusan Sistem Komputer, Fakultas MIPA Universitas Tanjungpura.

ALFITH. (2015). PERANCANGAN TRAFFIC LIGHT BERBASIS MICROCONTROLLER ATMEGA 16. Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Padang.

Andre. (24, Maret 2017). Tutorial Belajar C Part 1. Diambil kembali dari duniailkom: http://www.duniailkom.com/tutorial-belajar-c-pengertian-bahasa-pemrograman-c/

ARDIANSYAH. (2016). SISTEM MONITORING AIR LAYAK KONSUMSI BERBASIS ARDUINO. FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR.

Arif Budi laksono, Z. A. (2 0 1 4). PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT JEMURAN OTOMATIS SENSOR DETEKSI BASAH. Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Islam Lamongan.

Deny Siswanto, S. W. (2015). JEMURAN PAKAIAN OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR HUJAN DAN SENSOR LDR BERBASIS ARDUINO UNO. Prodi Sistem Komputer, Fasilkom, Universitas Narotama Surabaya.

Eko Rismawan, S. S. (2012). RANCANG BANGUN PROTOTYPE PENJEMUR PAKAIAN. Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Lampung.

Freshlab. (2015, Januari 11). Penertian Usaha Laundry. Diambil kembali dari pewangilaundry: http://www.pewangilaundry.co.id/pengertian-usaha-laundry.html

HANDOKO, A. P. (2017). PENGERING PAKAIAN OTOMATIS BERBASIS ARDUINO UNO. 78.

HAVILUDDIN. (2011). Memahami Penggunaan UML (Unified Modelling Language). Jurnal Informatika Mulawarman, 15.

Indonesia, A.-R. (2013, Desember 29). Fritzing Simulation. Diambil kembali dari Az-Robot Indonesia: http://www.aisah-digital.com/2013/12/fritzing-simulation.html

Kusnadi, E. (2017, November 2017). Prototype Produk. Diambil kembali dari https://eriskusnadi.wordpress.com/2007/11/26/prototipe-produk/

Miftachur Rifki Antoni, I. S. (2015). SISTEM KEMUDI MENGGUNAKAN SMARTPHONE ANDROID . Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

Novitasari, T. (2013, November). White Box Testing Dan Black Box Testing. Diambil kembali dari academia: https://www.academia.edu/17391376/WHITE_BOX_TESTING_DAN_BLACK_BOX_TESTING

Nurlaila Hasyim, N. A. (2014). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KOPERASI BERBASIS WEB PADA KOPERASI WARGA BARU MTS N 17 JAKARTA. Jurusan Sistem Informasi Fakultas Sains dan Teknologi.

Rasim, W. S. (2008). Metodologi Pembelajaran Berbasis Komputer Dalam Upaya Menciptakan Kultur Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Universitas Indonesia.

Ridwan, M. (2017, September 12). Prakiraan Musim Hujan 2017 di Indonesia. Diambil kembali dari BMKG: http://www.bmkg.go.id/iklim/prakiraan-musim.bmkg

Risdawati Hutabarat, N. W. (2016). Prototype Jemuran Otomatis Berbasis Arduino. Teknik Elektro , Universitas Lampung, Kota Bandar Lampung.

roymubarak. (2009, Oktober 8). Diagram Use Case. Diambil kembali dari Roy || Mubarak: https://roymubarak.wordpress.com/2009/10/08/diagram-use-case/

Santoso, H. (2016). Panduan Praktis Arduino Untuk Pemula. Trenggalek: www.elangsakti.com.

Setiawan, R. (2016, Maret 22). PERANCANGAN JASA LAYANAN BARU DI DJAPA LAUNDRY. Thesis (Skripsi(S1)). Diambil kembali dari http://repository.unpas.ac.id/1213/

Siswaja, H. D. (2008). PRINSIP KERJA DAN KLASIFIKASI ROBOT. Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer LIKMI.

Syawaludin, F. (2013). ALAT PENGUKUR TINGGI BADAN MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIC HC-SR04 BERBASIS ARDUINO UNO. 6.

Wira. (2016). Penjemur Pakaian Otomatis Berbasis Arduino Uno. Universitas Diponegoro Semarang. Diambil kembali dari Universitas Diponegoro Semarang 2016. https://www.scribd.com/document/350134257/10249-TUBES-sensor-hujan-docx

Yuliza, S. U. (2015). ROBOT PEMBERSIH LANTAI BERBASIS ARDUINO UNO DENGAN SENSOR. Jurusan Teknik Elektro ,Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


==============================================================================================================

Prosiding SEMNASTEK Fakultas Teknik
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Jl. Cempaka Putih Tengah 27
Jakarta Pusat 10510
T. 021.4256024, 4244016 / F. 021.4256023

ISSN : 2407 – 1846
e-ISSN : 2460 – 8416

==============================================================================================================

Powered by Puskom-UMJ